Tiket Konser BLACKPINK di Jakarta Habis Dalam Sekejab, Ada Calo Jual Tiket Seharga 25 Juta

- Jurnalis

Kamis, 17 November 2022 - 11:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tiket konser BLACKPINK habis dalam sekejab, calo jual dengan harga 25 Juta. (Foto: YG Entertainment)

Tiket konser BLACKPINK habis dalam sekejab, calo jual dengan harga 25 Juta. (Foto: YG Entertainment)

1TULAH.COM – Konser BLACKPINK yang akan digelar di Jakarta Maret 2023 mendatang disambut antusias para penggemar di Indonesia. Ada yang jual tiket seharga 25 Juta.

Tiket konser BLACKPINK di Jakarta habis dengan sekejab. Ternyata tidak semua yang membeli tikek konser ingin menyaksikan penampilan BLACKPINK, ada beberapa calo yang ikut membeli untuk dijual kembali dengan harga tinggi.

Seperti yang tengah viral di media sosial, ada seornag calo yang menjual tiket konser BLACKPINK dengan harga Rp 25 Juta. Harga tersebut untuk aktegori platinum, yang mana diketahui harga asli dari tiket tersebut adalah Rp 3,4 Juta.

Baca Juga :  Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

“25 Juta diurus sampai jadi tiket fisik,” ujar calo tiket dalam postingan Instagram @jsboyfie.

Calon pembeli pun menegaskan dengan harga yang ditawarkan, “25 juta itu deket panggung kan?”

“Belakang VIP persis. Tapi gak dapat sound check ya, karena platinum,” jawab sang calo.

Bukan pertama kalinya si calo menawarkan tiket dengan harga fantastis. Dalam unggahan di akun tersebut ia juga mengumpulkan beberapa penawaran tiket konser dengan harga tinggi.

Ada juga calo yang menawarkan harga Rp 12 Juta untuk tiket kategori VIP, padahal harga asli tiket tersebut di jual dengan harga Rp 3,8 juta.

Baca Juga :  Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!

Selain itu, ada yang menawarkan Rp 15 Juta dan Rp 8 Juta untuk kategori VIP.

Pemilik akun Instagram @jsboyfie pun mengingatkan kepada penonton yang ingin membeli tiket melalui calo. Meskipun tiket tersebut kategori VIP, mereka tidak dapat akses sound check.

“Karena peraturan dari tiket.com/ime, jika mendapat shoudcheck tapi data yang memiliki tiket nggak ikut nonton, tetap tidak bisa masuk walaupun ada suart kuasa,” terangnya.

 

(Sumber: suara.com)

Berita Terkait

Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong
SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!
Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?
Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030
Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!
Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!
Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW
Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:41 WIB

Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:49 WIB

SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!

Jumat, 14 Februari 2025 - 11:34 WIB

Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:20 WIB

Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:55 WIB

Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:46 WIB

Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:41 WIB

Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:13 WIB

Najwa Shihab dan Jaringan Kekuasaan: Bagaimana Pengaruhnya pada Wawancara? 11-12 dengan Deddy Corbuzier

Berita Terbaru

Sinopsis serial baru Netflix, Melo Movie. (foto: Netflix)

Entertainment

Tayang Hari Ini, Simak Sinopsis Serial Melo Movie

Jumat, 14 Feb 2025 - 12:31 WIB