Kabar Baik! Kompetisi Liga 1 Digulir 5 Desember

- Jurnalis

Sabtu, 3 Desember 2022 - 08:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pertandingan Liga 1 2022/2023. [ANTARA FOTO/Bayu Pratama S]

Ilustrasi pertandingan Liga 1 2022/2023. [ANTARA FOTO/Bayu Pratama S]

1TULAH.COM – Kabar baik yang dinanti para pecinta sepak bola tanah air akhirnya datang juga. Kompetisi Liga 1 2022/2023 akhirnya resmi akan dilanjutkan.

PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi telah mendapatkan surat rekomendasi dari pihak kepolisian setempat, Jumat (2/12/2022) malam.

Seperti yang sudah diinformasikan sebelumnya, lanjutan Liga 1 musim ini akan bergulir dengan sistem bubble.

Pertandingan akan digelar di Jawa Tengah dan Yogyakarta dengan venue di Bantul (Stadion Sultan Agung), Sleman (Stadion Maguwoharjo), Magelang (Stadion M. Soebroto), Solo (Stadion Manahan) dan Semarang (Stadion Jatidiri).

Baca Juga :  Kebebasan Pers Terancam, Demokrasi Indonesia Dipertanyakan?

“Ini kabar yang menggembirakan bagi kami dan semua klub Liga 1. Terima kasih kepada Mabes Polri, Kementerian Pemuda dan Olahraga, Kementerian PUPR, dan Kementerian Kesehatan atas perhatian dan kerjasamanya selama ini,” kata Direktur Utama LIB, Ferry Paulus dalam keterangan resminya, Sabtu (3/12/2022).

Baca Juga :  Resmi! AHY Umumkan Struktur Baru Pengurus DPP Partai Demokrat 2025-2030, Ini Nama-namanya

Lebih lanjut, Ferry Paulus menginformasikan bahwa berdasarkan surat rekomendasi, lanjutan putaran pertama Liga 1 2022/2023 akan dimulai pada 5 Desember.

Untuk putaran pertama dijadwalkan selesai pada akhir bulan ini. Setelah itu kompetisi akan kembali seperti format sebelumnya yakni home-away dengan kehadiran penonton di stadion.

“Putaran pertama akan berakhir pada akhir Desember. Pertandingan digelar tanpa kehadiran penonton di stadion,” papar Ferry. (suara.com)

 

Berita Terkait

Ridwan Kamil Akui Pernah Bertemu Lisa Mariana, Bantah Tudingan Selingkuh dan Punya Anak!
Sorotan Publik Terhadap Kualitas Public Speaking Widi Wardhana, Menpar Baru: Padahal Punya Latar Belakang Bisnis Mentereng!
Lisa Mariana, Model Majalah Dewasa yang Ngaku Hamil Anak Ridwan Kamil, Berikut ini Perjalanan Karirnya di Dunia Model!
Mualaf! Ayah dari Calon Pemain Keturunan Indonesia Ini Ucap Dua Kalimat Syahadat di Jakarta
Kebebasan Pers Terancam, Demokrasi Indonesia Dipertanyakan?
Pemain Keturunan Indonesia Julian Oerip Dinaturalisasi? Alex Pastoor Berperan Sebagai Faktor Kunci
Comeback Dramatis! Arsenal Wanita Lolos Semifinal Liga Champions Usai Hajar Real Madrid
Ridwan Kamil: Skandal Korupsi BJB dan Tuduhan Perselingkuhan dengan Model Dewasa

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 13:40 WIB

Ridwan Kamil Akui Pernah Bertemu Lisa Mariana, Bantah Tudingan Selingkuh dan Punya Anak!

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:46 WIB

Sorotan Publik Terhadap Kualitas Public Speaking Widi Wardhana, Menpar Baru: Padahal Punya Latar Belakang Bisnis Mentereng!

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:39 WIB

Lisa Mariana, Model Majalah Dewasa yang Ngaku Hamil Anak Ridwan Kamil, Berikut ini Perjalanan Karirnya di Dunia Model!

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:29 WIB

Mualaf! Ayah dari Calon Pemain Keturunan Indonesia Ini Ucap Dua Kalimat Syahadat di Jakarta

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:24 WIB

Kebebasan Pers Terancam, Demokrasi Indonesia Dipertanyakan?

Kamis, 27 Maret 2025 - 09:54 WIB

Pemain Keturunan Indonesia Julian Oerip Dinaturalisasi? Alex Pastoor Berperan Sebagai Faktor Kunci

Kamis, 27 Maret 2025 - 07:20 WIB

Comeback Dramatis! Arsenal Wanita Lolos Semifinal Liga Champions Usai Hajar Real Madrid

Kamis, 27 Maret 2025 - 07:08 WIB

Ridwan Kamil: Skandal Korupsi BJB dan Tuduhan Perselingkuhan dengan Model Dewasa

Berita Terbaru