Hormati Tragedi Halloween Itaewon, Giselle aespa Batalkan Instagram Live Acara Ulang Tahun

- Jurnalis

Minggu, 30 Oktober 2022 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Untuk Menghormati Tragedi Halloween Itaewon, Giselle aespa Batalkan Instagram Live Acara Ulang Tahun hari ini 30 Oktober 2022. (Foto: Allkpop)

Untuk Menghormati Tragedi Halloween Itaewon, Giselle aespa Batalkan Instagram Live Acara Ulang Tahun hari ini 30 Oktober 2022. (Foto: Allkpop)

1TULAH.COM – Untuk menghormati tragedi Itaewon yang menewaskan ratusan orang, member aespa, yakni Giselle batalkan Instagram live acara ulang tahunnya pada 30 Oktober 2022.

SM Entertainment selaku agensi aespa, telah mengumumkan bahwa Giselle tidak akan mengadakan Instagram Live untuk memperingati ulang tahunnya pada hari ini, Minggu, 30 Oktober 2022.

Acara ini awalnya dimaksudkan sebagai format Q&A di mana sang idola akan menjawab pertanyaan yang di-tweet penggemar. Setiap artis dari SM Entertainment yang berulng tahun akan melakukan Instagram live.

Baca Juga :  SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!

Pembatalan tersebut adalah salah satu dari banyak yang diumumkan di industri hiburan Korea menyusul pengumuman oleh Presiden Korea Selatan, Yoon Seok Yeol, bahwa negara akan memasuki masa berkabung resmi dari 30 Oktober – 5 November 2022 karena tragedi Itaewon semalam.

Baca Juga :  Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong

Berita terkait: Karena Lonjakan Massa, Perayaan Halloween Itaewon Berubah Menjadi Mencekam

Sementara itu, seperti yang diberitakan sebelumnya, muncul kerusuhan dalam skala besar di gang sekitar Itaewon. Diketahui lebih dari 100.000 orang berkumpul di lingkungan Itaewon pada 29 Oktober 2022 untuk merayakan Halloween dan mengakibatkan 151 orang tewas dan 82 luka-luka.

Berita Terkait

Menkop Budi Arie Tegaskan PPKL Tetap Diperlukan Meski Ada Efisiensi Anggaran
Hadapi Persaingan Global, Generasi Muda Kalteng Didorong Tingkatkan Kapasitas Diri
Arab Saudi Beri Bantuan 100 Ton Kurma untuk Masyarakat Muslim Indonesia
Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong
SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!
Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?
Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030
Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:35 WIB

Menkop Budi Arie Tegaskan PPKL Tetap Diperlukan Meski Ada Efisiensi Anggaran

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:49 WIB

Hadapi Persaingan Global, Generasi Muda Kalteng Didorong Tingkatkan Kapasitas Diri

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:41 WIB

Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:49 WIB

SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!

Jumat, 14 Februari 2025 - 11:34 WIB

Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:20 WIB

Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:05 WIB

Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:55 WIB

Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!

Berita Terbaru