Kecelakaan Pesawat Super Tucano Milik TNI AU Diduga Telan 2 Korban Jiwa

- Jurnalis

Kamis, 16 November 2023 - 20:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

kecelakaan pesawat Super Tucano Milik TNI AU diduga menelan 2 Korban Jiwa. (foto: tangkap layar)

kecelakaan pesawat Super Tucano Milik TNI AU diduga menelan 2 Korban Jiwa. (foto: tangkap layar)

1TULAH.COM – Kecelakaan dua pesawat EMB-14 Super Tucano nomor TTT -3111 dan TTT-3103 milik TNI AU pada siang tadi, Kamis (16/11/2023) di Dusun Keduwung, Desa Keduwung, Kecamatan Puspo diduga menelan 2 korban jiwa.

Eddy Santoso, selaku Camat Puspo mengatakan bahwa di wilayah Kabupaten Pasuruan, titik jatunya pesawat milik TNi AU tersebut berada di perkebunan kawasan Perhutani blok watugedek, Dusun Keduwung, Desa Keduwung, Kecamatan Puspo. Sedangkan, satu pesawat lainnya jatuh di Pegunungan Pundi, Kecamatan Lumbang.

Menurut informasi yang didapatkanya, terdapat dua korban jiwa dalam tragedi kecelakaan pesawat TNI AU di Kabupaten Pasuruan.

Baca Juga :  Energi Baru Terbarukan Bawa Indonesia Jadi Pemain Utama Data Center Dunia

Korban berada di dalam pesawat dan berjenis kelamin laki-laki.

“Yang tewas ada dua orang, ya yang di dalam pesawat pas jatuh,”jelasnya.

Namun, meskipun kedua korban tersebut terlihat seorang anggota tentara, tetapi para warga tidak berani mengatakannya.

“Kalau dari seragam yang menempel di tubuh korban, ya tentara. Tapi warga tidak berani untuk menyentuhnya,” singkatnya.

Dijelaskan oleh Eddy, setidaknya ada dua buah pesawat yang mengalami kecelakaan dengan masing-masing pesawat membawa awak yang terdiri dari 1 Frontseater dan 1 Backseater.

Dua pesawat tersebut berisikan Letkol Pnb Sandhra Gunawan (Frontseater) dan Kolonel Adm Widiono (Backseater) (TTT-3111). Serta di pesawat satunya berisikan Mayor Pnb Yuda A. Seta (Frontseater) dan Kolonel Pnb Subhan (Backsteater) (TTT-3103).

Baca Juga :  H2H, Prediksi Susunan Pemain, dan Live Streaming Arab Saudi vs Timnas Indonesia

Diketahui, ternyata pesawat ini sering melintasi wilayah Kawasan Puspo untuk melakukan latihan.

Hal ini dibenarkan oleh Perangkat Desa Keduwung, Ponito. Ia mengatakan bahwa warga setempat sempat melihat pesawat tersebut melintas di sana sekitar pukul 10.00 WIB.

“Kalau kami sudah biasa melihat pesawat latihan dan terbang di Puspo. Mungkin TNI AU memang menjadikan Puspo sebagai lintasan,”beber Abdul Hamid. (emil)

Penulis : Wanda Hanifah Pramono

Berita Terkait

PPPK 2024, Pemkab Murung Raya Buka Lowongan 940 Formasi
Pj Bupati Barito Utara Apresiasi Tinggi Kegiatan Sunatan Massal BKRMI, Ringankan Beban Masyarakat
Peningkatan Kinerja Jadi Fokus Utama, Pj Bupati Barito Utara Ikuti Zoom Meeting Asistensi Kemendagri
Program Pasang Baru Listrik Gratis Berlanjut, Sasar 4.735 Rumah Tangga di Kalteng, Termasuk Murung Raya
Densus 88 Amankan 7 Pengancam Paus Fransiskus Saat Kunjungan Ke RI
Infrastruktur Jalan di Kotim dan Seruyan Jadi Sorotan, Legislator Dapil II Kalteng Minta Perbaikan Segera
Program LINDA BATARA: Komitmen Pemkab Barut Wujudkan Desa Digital dan Kurangi Area Blankspot
Terbukti Langgar Etik, Nurul Ghufron Dijatuhi Sanksi Ini

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 19:00 WIB

PPPK 2024, Pemkab Murung Raya Buka Lowongan 940 Formasi

Sabtu, 7 September 2024 - 07:44 WIB

Pj Bupati Barito Utara Apresiasi Tinggi Kegiatan Sunatan Massal BKRMI, Ringankan Beban Masyarakat

Sabtu, 7 September 2024 - 07:32 WIB

Peningkatan Kinerja Jadi Fokus Utama, Pj Bupati Barito Utara Ikuti Zoom Meeting Asistensi Kemendagri

Jumat, 6 September 2024 - 18:36 WIB

Densus 88 Amankan 7 Pengancam Paus Fransiskus Saat Kunjungan Ke RI

Jumat, 6 September 2024 - 17:53 WIB

Infrastruktur Jalan di Kotim dan Seruyan Jadi Sorotan, Legislator Dapil II Kalteng Minta Perbaikan Segera

Jumat, 6 September 2024 - 16:39 WIB

Program LINDA BATARA: Komitmen Pemkab Barut Wujudkan Desa Digital dan Kurangi Area Blankspot

Jumat, 6 September 2024 - 15:36 WIB

Terbukti Langgar Etik, Nurul Ghufron Dijatuhi Sanksi Ini

Jumat, 6 September 2024 - 15:13 WIB

Densus 88 Tangkap 7 Penyebar Teror Kedatangan Paus Fransiskus Lewat Operasi Senyap

Berita Terbaru

PPPK 2024, Pemkab Murung Raya Buka Lowongan 940 Formasi

Berita

PPPK 2024, Pemkab Murung Raya Buka Lowongan 940 Formasi

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:00 WIB

error: Content is protected !!