Begini Hasil Pertemuan DPRD Barut dan PLN Banjarbaru Terkait Pemindahan Jaringan Listrik di Lemo

- Jurnalis

Senin, 19 Juni 2023 - 07:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

H. Abri anggota DPRD Barito Utara, meminta Pemkab Barito Utara memasnag cctv di ruang terbuka publik di Kota Muara Teweh, Senin (13/3/2023). (foto: dok 1tulah.com)

H. Abri anggota DPRD Barito Utara, meminta Pemkab Barito Utara memasnag cctv di ruang terbuka publik di Kota Muara Teweh, Senin (13/3/2023). (foto: dok 1tulah.com)

1TULAH.COM, Muara Teweh – Sering padamnya listrik di Desa lemo I dan Lemo II, membuat kalagna DPRD Barito Utara harus mengunjungi Kantor PLN di Banjarbaru, Kalsel.

Hal ini dilakukan DPRD Barito Utara, agar mendaptkan hasil realisasi. Apalagi PLN Banjarbaru merupakan penentu kebijakan sekaligus pengelola anggaran.

Karenanya, kunjungan kerja DPRD Barito Utara di lakukan, baru-baru lalu.

“Hasilnya alhamdulillah, sudah di tampung oleh PLN Banjarbaru, dan janji dari pihak PLN sesegera mungkin akan ditindaklanjuti seperti usulan akan memindahkan jaringan,” kata anggota DPRD Barito Utara, H Abri kepada media ini, Senin 19 Juni 2023.

Baca Juga :  Dewan Barut Dukung Program Swasembada Pangan Nasional

Seperti diketahui, jaringan listrik yang menuju  Desa Lemo I dan II selama ini melalui Desa Pendreh, melintas Jalan Pararawen. Saat ini wilayah itu sulti di tempuh menggunakan jalur darat, lantaran tidak di rawat oleh pemerintah daerah. Hal ini berdampak dengan jaringan kabel listrik melintasi di jalan itu.

Kini warga meminta jaruingan listrik di pindah ke jalur baru, melalui kawasan Bukit Bambu Kelurahan Jingah menuju Desa Lemo seberang.

Jalur pemindahan baru, akses lebih dekat, dan warga sekitar pemilik tanah sudah rela menghibahkan tanahnya untuk dilalui atau di pasang tiang listrik. Meski begitu, bentang kabel listrik nantinya harus menyebrangi sungai Barito.

Baca Juga :  Tak Puas Jawaban Bawaslu, Ratusan Massa Masih Bertahan di Lokasi

H Abri menjelaskan lagi, terkait listrik di Kelurahan Tumpung Laung dan sekitarnya, jug aakan dikerjakan tahun ini.

Politisi asal Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ini menuturkan penyampaian pihak PLN Banjarbaru, terkait lambannya pemasangan jalur listrik di Kelurahan Tumpung laung dan sekitarnya, diakibatkan kendala pemasangan tower.

“Di Kelurahan Tumpung Laung kabel listrik nantinya menyebrangi Sungai Barito. Kendala kemarin adalah masalah tanah untuk pendirian tower sutetnya di pinggir sungai. Tapi sudah klier karena pemilik tanah sudah menghibahkan tanah untuk lokasi pembangunan tower,” kata H Abri.(*)

 

Berita Terkait

Penguatan Tata Kelola Pemerintahan: Kunci Mewujudkan Good Governance di Kalimantan Tengah
Pj Bupati Muhlis Harapkan Calon Jemaah Haji Barut Laksanakan Ibadah dengan Tertib
DPRD Kalteng Pelajari Regulasi Inklusif Disabilitas di Kalsel, Demi Kebijakan yang Lebih Baik!
Musrenbang Kunci Pembangunan Tepat Sasaran, DPRD Kalteng Tekankan Pentingnya Partisipasi Masyarakat
Anggota DPRD Kapuas Dorong Kolaborasi untuk Perkuat Sektor UMKM dan Industri Kreatif
Anggota DPRD Kapuas Tanggapi Keluhan Warga dengan Pembangunan Jembatan Titian Sementara
BRI Cabang Muara Teweh Bukber dan berbagi Paket Peduli
Tak Puas Jawaban Bawaslu, Ratusan Massa Masih Bertahan di Lokasi
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:53 WIB

Penguatan Tata Kelola Pemerintahan: Kunci Mewujudkan Good Governance di Kalimantan Tengah

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:00 WIB

Pj Bupati Muhlis Harapkan Calon Jemaah Haji Barut Laksanakan Ibadah dengan Tertib

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:23 WIB

DPRD Kalteng Pelajari Regulasi Inklusif Disabilitas di Kalsel, Demi Kebijakan yang Lebih Baik!

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:50 WIB

Musrenbang Kunci Pembangunan Tepat Sasaran, DPRD Kalteng Tekankan Pentingnya Partisipasi Masyarakat

Selasa, 18 Maret 2025 - 07:16 WIB

Anggota DPRD Kapuas Dorong Kolaborasi untuk Perkuat Sektor UMKM dan Industri Kreatif

Selasa, 18 Maret 2025 - 07:14 WIB

Anggota DPRD Kapuas Tanggapi Keluhan Warga dengan Pembangunan Jembatan Titian Sementara

Senin, 17 Maret 2025 - 23:28 WIB

BRI Cabang Muara Teweh Bukber dan berbagi Paket Peduli

Senin, 17 Maret 2025 - 20:08 WIB

Tak Puas Jawaban Bawaslu, Ratusan Massa Masih Bertahan di Lokasi

Berita Terbaru

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura) mengikuti rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) pelaksanaan pengukuran Indeks Harmoni Indonesia (IHaI) 2025, Rabun (18/03/2025)

Daerah

Pemkab Mura Ikuti Rapat Monev Indeks Harmoni Indonesia

Rabu, 19 Mar 2025 - 09:24 WIB