Syukuran Ultah Bupati H Nadalsyah ke-58, Pererat Sinergitas dan Jalinan Silaturahmi

- Jurnalis

Jumat, 17 Maret 2023 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Syukuran Ultah ke-58 Bupati Barito Utara H. Nadalsyah di rumah jabatan Bupati Jalan Yani Muara Teweh, Kamis (16/3/2023). Foto:Delia/1tulah.com

Syukuran Ultah ke-58 Bupati Barito Utara H. Nadalsyah di rumah jabatan Bupati Jalan Yani Muara Teweh, Kamis (16/3/2023). Foto:Delia/1tulah.com

1tulah.com, MUARA TEWEH-Bupati Barito Utara, H. Nadalsyah menggelar Ramah Tamah bersama Unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah, Kepala Perangkat Daerah, pimpinan instansi vertikal, Perbankan serta pengurus Karang Taruna, di rumah jabatan Bupati Jalan Yani Muara Teweh, Kamis (16/3/2023).

Kegiatan Ramah Tamah dilaksanakan dalam rangka memperingati Milad ke-58 Bupati Barito Utara, H. Nadalsyah, dan bentuk rasa syukur atas  kesehatan, keselamatan serta pencapaian yang telah diraih oleh pemerintah Kabupaten Barito Utara, terutama di bawah kepemimpinan H. Nadalsyah bersama Wakil Bupati Sugianto Panala Putra dalam memajukan Bumi Iya Mulik Bengkang Turan.

Baca Juga :  Kapolri Perintahkan Kabareskrim Tangkap Pelaku Teror Kepala Babi dan Tikus ke Kantor Redaksi Tempo

Sekretaris Daerah, Drs. Muhlis mewakili pemerintah Kabupaten Barito Utara dalam sambutannya menyampaikan, selamat Milad kepada Bupati Barito Utara, H. Nadalsyah beserta keluarga.

“Saya mewakili pemerintah Kabupaten Barito Utara dan masyarakat mengucapkan selamat ulang tahun untuk Bapak H. Nadalsyah, ibu Sri Hidayati Nadalsyah serta Akhmad Gunadi yang secara kebetulan sama-sama berulang tahun pada bulan Maret ini, kita doakan semoga semuanya diberikan umur panjang, sehat selalu dan memimpin Barito Utara menjadi lebih baik lagi, Amin,” tutur Drs. Muhlis.

Baca Juga :  Indonesia Menuju Pusat Industri Halal Dunia: Dari Konsumen Menjadi Produsen

Bupati H. Nadalsyah mengucapkan terimakasih kepada seluruh pihak yang telah mendoakan kesehatannya selama ini sehingga dapat menjalankan kegiatan pemerintahan sesuai dengan yang diharapkan “Semoga yang mendoakan dan yang didoakan sama sama sehat walafiat,” Amin.(Delia)

 

Berita Terkait

Ridwan Kamil Akui Pernah Bertemu Lisa Mariana, Bantah Tudingan Selingkuh dan Punya Anak!
Kids Camp 2025 Resmi Dibuka, Bupati Barut Tekankan Pembentukan Karakter Anak
Sorotan Publik Terhadap Kualitas Public Speaking Widi Wardhana, Menpar Baru: Padahal Punya Latar Belakang Bisnis Mentereng!
Lisa Mariana, Model Majalah Dewasa yang Ngaku Hamil Anak Ridwan Kamil, Berikut ini Perjalanan Karirnya di Dunia Model!
Kebebasan Pers Terancam, Demokrasi Indonesia Dipertanyakan?
Comeback Dramatis! Arsenal Wanita Lolos Semifinal Liga Champions Usai Hajar Real Madrid
Ridwan Kamil: Skandal Korupsi BJB dan Tuduhan Perselingkuhan dengan Model Dewasa
Mudik Gratis Sampit-Semarang: Anggota DPRD Kalteng Apresiasi Program PT Pelni
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 13:40 WIB

Ridwan Kamil Akui Pernah Bertemu Lisa Mariana, Bantah Tudingan Selingkuh dan Punya Anak!

Kamis, 27 Maret 2025 - 12:29 WIB

Kids Camp 2025 Resmi Dibuka, Bupati Barut Tekankan Pembentukan Karakter Anak

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:46 WIB

Sorotan Publik Terhadap Kualitas Public Speaking Widi Wardhana, Menpar Baru: Padahal Punya Latar Belakang Bisnis Mentereng!

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:39 WIB

Lisa Mariana, Model Majalah Dewasa yang Ngaku Hamil Anak Ridwan Kamil, Berikut ini Perjalanan Karirnya di Dunia Model!

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:24 WIB

Kebebasan Pers Terancam, Demokrasi Indonesia Dipertanyakan?

Kamis, 27 Maret 2025 - 07:20 WIB

Comeback Dramatis! Arsenal Wanita Lolos Semifinal Liga Champions Usai Hajar Real Madrid

Kamis, 27 Maret 2025 - 07:08 WIB

Ridwan Kamil: Skandal Korupsi BJB dan Tuduhan Perselingkuhan dengan Model Dewasa

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:40 WIB

Mudik Gratis Sampit-Semarang: Anggota DPRD Kalteng Apresiasi Program PT Pelni

Berita Terbaru