Sok Jadi Jagoan, 12 Remaja Tenteng Senjata Tajam di Jalanan Langsung Diamankan

- Jurnalis

Senin, 13 Maret 2023 - 15:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Senjata tajam yang disita dari konvi 12 remaja di jalanan. Sumber foto : suara.com

Senjata tajam yang disita dari konvi 12 remaja di jalanan. Sumber foto : suara.com

1TULAH.COM – Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Jakarta Barat mengamankan 12 orang remaja yang melakukan konvoi sambil menenteng senjata tajam di Jalan Raya Kresek, Kosambi, Jakarta Barat pada hari Minggu (12/3/2023).

Kasat Samapta Polres Metro Jakarta Barat AKBP M Hari Agung Julianto mengatakan, belasan remaja yang diamankan diduga hendak melakukan tawuran.

“Dari 12 Remaja tanggung tersebut kami turut mengamankan 3 buah senjata tajam jenis celurit, 1 buah corbek dan 1 buah mistar,” ujar AKBP M Hari Agung Julianto dalam keterangannya, yang dikutip dari pmjnews, Senin (13/3/2023).

Baca Juga :  Bantah Hubungan Gelap, Ridwan Kamil Polisikan Lisa Mariana di Bareskrim

Eks Kasubbid Penmas Polda Metro Jaya itu menjelaskan, tim dari Polres Metro Jakarta Barat saat itu tengah melakukan patroli sekira pukul 04.00 WIB.

Saat patroli itu kemudian dijumpai sejumlah remaja yang sedang melakukan aksi konvoi.

Baca Juga :  Babak Baru Kasus Suap Vonis Lepas CPO: Kejagung Periksa 12 Saksi, Jurnalis JAKTV Turut Dimintai Keterangan!

Mereka kemudian diamankan sembari dilakukan pemeriksaan yang ternyata ditemukan berbagai jenis senjata tajam.

“Saat pemeriksaan kami menemukan 3 buah senjata tajam jenis celurit, 1 buah corbek dan 1 buah mistar diduga dipergunakan untuk melakukan aksi tawuran,” ucapnya.

Saat ini para remaja tanggung tersebut beserta barang bukti yang ditemukan dibawa dan diamankan ke Polsek Cengkareng. (Nova Eliza Putri)

Berita Terkait

Babak Baru Kasus Suap Vonis Lepas CPO: Kejagung Periksa 12 Saksi, Jurnalis JAKTV Turut Dimintai Keterangan!
Bantah Hubungan Gelap, Ridwan Kamil Polisikan Lisa Mariana di Bareskrim
Presiden Prabowo Prihatin Kasus Suap Hakim, Serukan Penataan Hukum Menyeluruh
KPK Geledah Rumah La Nyalla, Anggota DPD RI: “Saya Tak Punya Hubungan dengan Kusnadi”
Gugatan Ijazah Palsu Jokowi Kembali Bergulir, TIPU UGM Daftarkan Gugatan di PN Solo
Skandal Suap Putusan Ontslag CPO: Ketua PN Jaksel Jadi Tersangka, Aliran Dana ke Hakim Didalami
Situs Tempo Kembali Diserang Siber Usai Bongkar Judi Online, Diduga Terkait Teror Kepala Babi
Tragedi Yahukimo: 11 Penambang Emas Tewas dalam Serangan Brutal TPNPB-OPM, Pemerintah Buru Pelaku!

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 06:41 WIB

Babak Baru Kasus Suap Vonis Lepas CPO: Kejagung Periksa 12 Saksi, Jurnalis JAKTV Turut Dimintai Keterangan!

Jumat, 18 April 2025 - 18:51 WIB

Bantah Hubungan Gelap, Ridwan Kamil Polisikan Lisa Mariana di Bareskrim

Jumat, 18 April 2025 - 07:50 WIB

Presiden Prabowo Prihatin Kasus Suap Hakim, Serukan Penataan Hukum Menyeluruh

Senin, 14 April 2025 - 18:55 WIB

KPK Geledah Rumah La Nyalla, Anggota DPD RI: “Saya Tak Punya Hubungan dengan Kusnadi”

Senin, 14 April 2025 - 17:37 WIB

Gugatan Ijazah Palsu Jokowi Kembali Bergulir, TIPU UGM Daftarkan Gugatan di PN Solo

Minggu, 13 April 2025 - 12:01 WIB

Skandal Suap Putusan Ontslag CPO: Ketua PN Jaksel Jadi Tersangka, Aliran Dana ke Hakim Didalami

Jumat, 11 April 2025 - 10:34 WIB

Situs Tempo Kembali Diserang Siber Usai Bongkar Judi Online, Diduga Terkait Teror Kepala Babi

Kamis, 10 April 2025 - 07:25 WIB

Tragedi Yahukimo: 11 Penambang Emas Tewas dalam Serangan Brutal TPNPB-OPM, Pemerintah Buru Pelaku!

Berita Terbaru

Pemkab Murung Raya komitmen terkait penurunan angka stunting di wilayah itu

Daerah

Pemkab Mura Komitmen Percepatan Penurunan Angka Stunting

Selasa, 22 Apr 2025 - 17:23 WIB