Mau Antarkan Paket, Kurir Ekspedisi Ditemukan Tewas di Kembangan

- Jurnalis

Kamis, 16 Februari 2023 - 11:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kurir ekspedisi ditemukan tewas saat antarkan paket konsumen. Sumber foto : Twitter @arifnovianto_id

Kurir ekspedisi ditemukan tewas saat antarkan paket konsumen. Sumber foto : Twitter @arifnovianto_id

1TULAH.COM – Pihak kepolisian menerangkan bahwa kurir ekspedisi Yulan Susilo (42) ditemukan meninggal di Jalan Intercon Taman Kebon Jeruk, Kembangan, Jakarta Barat, pada Rabu (15/2/2023) sore.

Kapolsek Kembangan Kompol Ubaidillah mengungkapkan korban adalah warga Palmerah yang meninggal saat ingin mengantarkan paket ke rumah konsumen.

Baca Juga :  Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!

“Ya benar seorang driver online kurir ekspedisi YAP ditemukan meninggal,” terang Kapolsek Kembangan Kompol Ubaidillah kepada pewarta, yang dikutip dari pjnews, Rabu (15/2/2023) malam.

Ubaidilah melanjutkan, korban ditemukan tewas Ketika sedang mengantarkan paket ke konsumen. Saat itu, satpam perumahan di sekitar lokasi langsung mengecek korban yang awalnya diduga pingsan.

Baca Juga :  Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!

“Pengakuan satpam korban tergeletak dengan keadaan tengkurap di depan rumah warga,” tandasnya. (Nova Eliza Putri)

Berita Terkait

Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!
Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!
Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!
Sidang Kasus Hasto Kristiyanto: Pengacara Ungkap Kelemahan KPK dalam Penetapan Tersangka
Terungkap! Koleksi Mobil Mewah Isa Rachmatarwata, Eks Anak Buah Sri Mulyani yang Terjerat Kasus Korupsi Jiwasraya
KPK Sita 11 Mobil dari Rumah Japto Soerjosoemarno, Kasus Rita Widyasari Kembali Menggema
Pemusnahan Sabu 59,68 Gram di Barsel, Kapolres: Komitmen Berantas Narkoba!
Tragedi Keluarga di Tangerang: Anggota DPR Gaungkan Darurat Nasional Judi Online!
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:05 WIB

Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:55 WIB

Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!

Kamis, 13 Februari 2025 - 11:33 WIB

Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:34 WIB

Sidang Kasus Hasto Kristiyanto: Pengacara Ungkap Kelemahan KPK dalam Penetapan Tersangka

Sabtu, 8 Februari 2025 - 09:55 WIB

Terungkap! Koleksi Mobil Mewah Isa Rachmatarwata, Eks Anak Buah Sri Mulyani yang Terjerat Kasus Korupsi Jiwasraya

Rabu, 5 Februari 2025 - 12:58 WIB

KPK Sita 11 Mobil dari Rumah Japto Soerjosoemarno, Kasus Rita Widyasari Kembali Menggema

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:12 WIB

Pemusnahan Sabu 59,68 Gram di Barsel, Kapolres: Komitmen Berantas Narkoba!

Sabtu, 1 Februari 2025 - 16:36 WIB

Tragedi Keluarga di Tangerang: Anggota DPR Gaungkan Darurat Nasional Judi Online!

Berita Terbaru