366 Listrik yang Sempat Terputus Terdampak Gempa, Berhasil dipulihkan Kurang dari 34 Jam

- Jurnalis

Rabu, 23 November 2022 - 19:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PLN Berhsasil pulihkan 100% kelistrikan t=yan  terdampak gempa Cianjur. (Foto: Instagram @diskominforcianjur)

PLN Berhsasil pulihkan 100% kelistrikan t=yan terdampak gempa Cianjur. (Foto: Instagram @diskominforcianjur)

1TULAH.COM – Sebelumnya dikabarkan bahwa terdampat 366 listrik yang terputus akibat dari gempa bumi magnitudo 5,6 yang mengguncang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat pada Senin, 21 November 2022 lalu. Kini kabarnya sudah kembali pulih.

Melansir dari Instagram resmi diskominfo Cianjur @diskominfocianjur, pada Rabu, 23 November 2022, PLN mengumumkan telah berhasil memulihkan 100 persen sistem kelistrikan yang sempat terdampak gempa di Cianjur, Jawa Barat.

Pada pukul 23.05 WIB, 1.844 gardu distribusi dan 21 penyulang yang sebelumnya mengalami gangguan telah berhasil beroperasi kembali.

Baca Juga :  Efisiensi Anggaran 2025: BKN Terapkan Skema Kerja 2 Hari WFA dan 3 Hari WFO

Baca juga: Dampak Gempa yang Mengguncang Cianjur, 366 Ribu Listrik Terputus

Ratusan petugas dikerahkan dengan cepat sejak terjaidnya putus listrik untuk segera memulihkan kembali sistem kelistrikan Cianjur yang mengalami padam akibat terdampak gempa.

Meksipun sempat terdapat beberapa kendala, karena berkolaborasi dengan beberapa pihak, kurang dari 34 jam PLN berhasil menyalurkan listrik kembali kepada 326.028 pelanggan terdampak.

Tidak hanya itu, pihak PLN juga membantu para korban gempa, pihaknya turut mendirikan tenda darurat di RSUD Cianjur guna untuk menampung pasien dan warga yang rumahnya mengalami kerusakan.

Baca Juga :  Pekan Depan Polisi Akan Gelar Perkara Kasus Pemalsuan Sertifikat soal Pagar Laut, Kades Arsin Bakal Tersangka?

PLN bergerak cepat melalui YBM dalam membangun dapur umum untuk warga terdampak juga dirasakan langsung oleh warga. Ada sebanyak 1.500 paket makanan didistribusikan kepada warga.

Bukan hanya itu saja, puluhan tenaga medis dan tenaga logistik juga turun langsung untuk memberikan pengobatan dan bantuan secara langsung.

Sementara itu, 2 unit mobil ambulans dan 1 mobil rescue juga dikerahkan untuk terus bergerak dalam membantu logistik dan pemulihan pasca bencana. (Delia)

Berita Terkait

Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW
Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB
Najwa Shihab dan Jaringan Kekuasaan: Bagaimana Pengaruhnya pada Wawancara? 11-12 dengan Deddy Corbuzier
Red Sparks Hancurkan IBK Altos 3-0, Megawati Sumbang 16 Poin
Legislator Kalteng Siti Nafsiah Ajak Pemuda Optimistis dan Perkuat Pendidikan Inklusif
Presiden Erdogan Berikan Togg T10X ke Presiden Prabowo: Simbol Persahabatan Erat Indonesia-Turki di Era Kendaraan Listrik
Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!
Viral! Pengajian Akbar Gus Iqdam di Pacitan Dibuka dengan Musik DJ, Warganet Ramai Berkomentar

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:46 WIB

Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:41 WIB

Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:13 WIB

Najwa Shihab dan Jaringan Kekuasaan: Bagaimana Pengaruhnya pada Wawancara? 11-12 dengan Deddy Corbuzier

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:49 WIB

Legislator Kalteng Siti Nafsiah Ajak Pemuda Optimistis dan Perkuat Pendidikan Inklusif

Kamis, 13 Februari 2025 - 13:43 WIB

Presiden Erdogan Berikan Togg T10X ke Presiden Prabowo: Simbol Persahabatan Erat Indonesia-Turki di Era Kendaraan Listrik

Kamis, 13 Februari 2025 - 11:33 WIB

Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:57 WIB

Viral! Pengajian Akbar Gus Iqdam di Pacitan Dibuka dengan Musik DJ, Warganet Ramai Berkomentar

Kamis, 13 Februari 2025 - 09:11 WIB

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia di Bawah Asuhan Patrick Kluivert: Analisis Rahmad Darmawan

Berita Terbaru