Dewan Minta Pelabuhan Telang Baru Dikelola Baik

- Jurnalis

Kamis, 14 Januari 2021 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

1tulah.com, TAMIANG LAYANG – DPRD Barito Timur (Bartim) mendesak pemerintah setempat bisa menglola baik Pelabuhan di Desa Telang Baru, Kecamatan Paju Epat. Para wakil rakyat berharap, pelabuhan itu bisa meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD)

Salah anggota DPRD Bartim Wahyudinnor mengatakan, Pelabuhan Telang Baru bisa menjadi penyumbang bagi Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang cukup besar, tentunya melalui pengelolaaan yang benar dari dinas terkait.

Baca Juga :  KKN saat Banjir Tala, Mahasiswa Uniska Banjarmasin Bagikan Bapok untuk Masyarakat Bumi Makmur

Selama ini pemasukan ke PAD hanya 75 juta, padahal bisa digenjot lebih banyak lagi. “Masa pemerintahan sebelumnya PAD dari Pelabuhan itu bisa mencapai miliaran, kog kenapa sekarang hanya Rp 75 juta. Ini tentu jadi pertanyaan. Perlu dievaluasi serius,” kata Wahyudinnor.

Politisi PKB Bartim ini juga Pemkab melalui dinas terkait memanfaatkan maksimal Pelabuhan sehingga bisa menambah PAD daerah.

“Sekarang banyak perusahan sawit berinvestasi di daerah kita, tentunya Pelabuhan di Telang Baru bisa jadi sandaran mereka untuk bongkar muat,” ungkapnya.

Baca Juga :  Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia di Bawah Asuhan Patrick Kluivert: Analisis Rahmad Darmawan

Lagi lanjutnya, seharusnya mereka memberikan kontribusi untuk Pemkab Bartim, kita menyayangkan aset yang nilainya Puluhan Miliar digelontorkan pemerintah pusat ini belum dikelola dengan benar.

“Status pelabuhan Telang Baru masih dalam proses pengurusan, kita berharap pada tahun 2021 ini pelabuhan tersebut bisa diserahkan kepada Pemkab Bartim,” tandasnya.(zek)

Berita Terkait

Menkop Budi Arie Tegaskan PPKL Tetap Diperlukan Meski Ada Efisiensi Anggaran
Hadapi Persaingan Global, Generasi Muda Kalteng Didorong Tingkatkan Kapasitas Diri
Arab Saudi Beri Bantuan 100 Ton Kurma untuk Masyarakat Muslim Indonesia
Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong
SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!
Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?
Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030
Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:35 WIB

Menkop Budi Arie Tegaskan PPKL Tetap Diperlukan Meski Ada Efisiensi Anggaran

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:49 WIB

Hadapi Persaingan Global, Generasi Muda Kalteng Didorong Tingkatkan Kapasitas Diri

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:41 WIB

Kabar Baik untuk Mahasiswa! Beasiswa KIP Tidak Akan Dipotong

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:49 WIB

SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!

Jumat, 14 Februari 2025 - 11:34 WIB

Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:20 WIB

Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:05 WIB

Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:55 WIB

Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!

Berita Terbaru