Musrenbang di Kecamatan Seribu Riam, Masyarakat Diminta Sampaikan Aspirasi dan Ide 

- Jurnalis

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Musrenbang di kecamatan Seribu Riam,

Musrenbang di kecamatan Seribu Riam,

1tulah.com, Puruk Cahu, –Pemkab Muurng Raya (Mura) melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Seribu Riam yang dilaksanakan kantor Kecamatan setempat, Selasa (21/1/2025). Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya melalui kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kab.Mura, Donald membuka secara resmi kegiatan.

Kepala DLH Mura, Donald mengatakan Musrenbang adalah forum penting bagi kita semua untuk bersama-sama merumuskan rencana pembangunan yang akan dilaksanakan di tahun mendatang. Kegiatan ini merupakan bagian dari proses perencanaan pembangunan yang partisipatif, transparan dan akuntabel.

Baca Juga :  Sebelum Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tanah Laut, Rahmat-Zazuli Jalani Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri

“Kecamatan Seribu Riam memiliki potensi alam dan budaya yang sangat kaya, namun juga tantangan yang tidak kecil, seperti keterbatasan infrastruktur, aksesibilitas, serta pengelolaan sumber daya alam yang berkelanjutan,” kata Donal,

Ia mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menyampaikan aspirasi, ide dan masukan yang konstruktif demi kemajuan daerah.

Penetapan skala prioritas pembangunan daerah, semata mata untuk pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat, sekaligus sebagai rencana aksi strategis penanggulangan kemiskinan, kebodohan dan keterisolasian sebagai wujud pelaksanaan visi, misi dan program kerja Pemerintah Kabupaten Murung Raya.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 1001-08/Sungai Pandan di HSU Kalsel: Serda Dani Sukses Kembangkan Usaha Bebek Petelur 

Ia mengharapkan partisipasi aktif semua pihak untuk menyusun dan menetapkan program dan kegiatan perencanaan pembangunan sesuai dengan skala prioritas dengan mempertimbangkan segi waktu pelaksanaan, lokasi, anggaran yang tersedia dan kelanjutan program kegiatan Pembangunan. (Sur)

Berita Terkait

Istri Ketua DAD Barut Laporkan Seorang Pemuda ke Polisi Dugaan Kasus Pencemaran nama Baik
Pj Bupati Muhlis Hadiri berbagai Rangkaian Kegiatan pada 2 Kecamatan di Barut
Pj Sekda Jufriansyah Hadiri Acara Persiapan Penyerahan LKPD 2024 
Pemkab Barut Kedatangan Tim BPK Perwakilan Kalteng, Pj Bupati Muhlis Sebut Pemeriksaan dalam Rangka Meningkatkan Pengelolaan Keuangan
Sebelum Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tanah Laut, Rahmat-Zazuli Jalani Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri
Musrenbang RKPD Barut 2026, Terdapat 112 Usulan Skala Prioritas Kecamatan Lahei Dibahas
Melalui FGD Ketahanan Pangan Jagung Hibrida, Pj Bupati Muhlis Dorong Swasembada Pangan Barut
Pj Bupati Tala Tak Bisa Ditemui, Massa Aksi HMI-Laung Kuning Jorong dan Masyarakat Jorong Kecewa! 

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 07:54 WIB

Istri Ketua DAD Barut Laporkan Seorang Pemuda ke Polisi Dugaan Kasus Pencemaran nama Baik

Selasa, 18 Februari 2025 - 20:10 WIB

Pj Bupati Muhlis Hadiri berbagai Rangkaian Kegiatan pada 2 Kecamatan di Barut

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:19 WIB

Pj Sekda Jufriansyah Hadiri Acara Persiapan Penyerahan LKPD 2024 

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:58 WIB

Pemkab Barut Kedatangan Tim BPK Perwakilan Kalteng, Pj Bupati Muhlis Sebut Pemeriksaan dalam Rangka Meningkatkan Pengelolaan Keuangan

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:39 WIB

Sebelum Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tanah Laut, Rahmat-Zazuli Jalani Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri

Senin, 17 Februari 2025 - 20:39 WIB

Musrenbang RKPD Barut 2026, Terdapat 112 Usulan Skala Prioritas Kecamatan Lahei Dibahas

Senin, 17 Februari 2025 - 17:10 WIB

Melalui FGD Ketahanan Pangan Jagung Hibrida, Pj Bupati Muhlis Dorong Swasembada Pangan Barut

Senin, 17 Februari 2025 - 14:58 WIB

Pj Bupati Tala Tak Bisa Ditemui, Massa Aksi HMI-Laung Kuning Jorong dan Masyarakat Jorong Kecewa! 

Berita Terbaru