39 Pejabat Pemkab Murung Raya Dilantik

- Jurnalis

Selasa, 21 Maret 2023 - 21:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Murung Raya Perdie M Yoseph saat melantik dan pengambilan sumpah janji Jabatan pejabat di Gedung B Kantor Bupati Mura.  Selasa (21/3/2023). (foto : Suroso/1tulah.com)

Bupati Murung Raya Perdie M Yoseph saat melantik dan pengambilan sumpah janji Jabatan pejabat di Gedung B Kantor Bupati Mura. Selasa (21/3/2023). (foto : Suroso/1tulah.com)

1tulah.com, Puruk Cahu – Sebanyak 39 pejabat Pmpinan Tinggi Pratama, Administrator, Pengawas di Lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya dilantik oleh Bupati Murung Raya (Mura) Perdie M Yoseph melantik

Pelantikan dan pengambilan sumpah janji Jabatan pejabat berlangsung di Gedung B Kantor Bupati Mura. Selasa (21/3/2023).

Bupati Murung Raya Perdie M Yoseph dalam sambutannya menegaskan kepada pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator, Pengawas yang dilantik supaya mampu mengemban tanggung jawab, mampu melaksanakan tugas pelayanan publik, tugas Pemerintahan serta tugas pembangunan secara optimal.

Baca Juga :  Kasus Pencabulan Eks Kapolres Ngada: Jadi Tersangka dan Akan Disidang Etik

Menurutnya, pelantikan yang dilaksanakan merupakan hal yang dibutuhkan. Hal itu diantaranya ada pejabat yang pensiun, serta beberapa pejabat lain yang pindah.

“Dengan adanya pengangkatan dalam jabatan ini saya percaya saudara sekalian akan memberikan kontribusi yang positif bagi Pemerintah Kabupaten Murung Raya, menjalankan tugas dan tanggung jawab secara profesional, baik dalam mengabdikan diri kepada Negara, maupun melayani masyarakat demi suksesnya pembangunan,” kata Perdie.

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Murung Raya, Lentine Miraya mengatakan, pelantikan yang dilaksanakan kali ini terdapat 2 orang pimpinan tinggi pratama, 19 orang administrator dan 18 orang pengawas, jadi 39 pejabat yang dilantik.

Baca Juga :  Para Pencari Tuhan (PPT) Jilid 18: Mengapa Tetap Populer Selama 18 Tahun?

“Khusus untuk pelantikan pimpinan Tinggi Pratama, menurut Lentine merupakan lanjutan dari serangkaian proses seleksi terbuka pejabat tinggi Pratama tahun 2022 dan telah memperoleh rekomendasi dari KASN, untuk itu perlu segera dilakukan pelantikan terhadap peserta terbaik setelah jabatan yang diseleksi sudah benar-benar kosong atau pejabat definitif sudah pensiun,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Jelang Idul Fitri 1446H, Polres Barsel Kampanyekan Mudik Aman Keluarga Nyaman
Lebaran 2025, Polda Metro Jaya Sediakan Fasilitas Penitipan Kendaraan Bagi Pemudik
Ketua DPR Tegaskan RUU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI
Puluhan Karyawan Adukan PT MJAP ke DPRD Bartim: 12 Tahun Kerja, Gaji Tak Dibayar!
Sengketa Sita Rumah di Tamiang Layang: Pemilik Baru Gugat Putusan Pengadilan
Politik vs. Media: VOA Jadi Target Pemangkasan Anggaran AS
Timnas Indonesia Tiba di Australia, Optimis Raih Poin Lawan Australia
Kasus Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte: Pendukung Demo, Tuntut Keadilan di Hari Jadi Davao
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 20:55 WIB

Jelang Idul Fitri 1446H, Polres Barsel Kampanyekan Mudik Aman Keluarga Nyaman

Senin, 17 Maret 2025 - 20:04 WIB

Lebaran 2025, Polda Metro Jaya Sediakan Fasilitas Penitipan Kendaraan Bagi Pemudik

Senin, 17 Maret 2025 - 20:03 WIB

Ketua DPR Tegaskan RUU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 17 Maret 2025 - 19:31 WIB

Puluhan Karyawan Adukan PT MJAP ke DPRD Bartim: 12 Tahun Kerja, Gaji Tak Dibayar!

Senin, 17 Maret 2025 - 19:23 WIB

Sengketa Sita Rumah di Tamiang Layang: Pemilik Baru Gugat Putusan Pengadilan

Senin, 17 Maret 2025 - 15:45 WIB

Politik vs. Media: VOA Jadi Target Pemangkasan Anggaran AS

Senin, 17 Maret 2025 - 15:19 WIB

Timnas Indonesia Tiba di Australia, Optimis Raih Poin Lawan Australia

Senin, 17 Maret 2025 - 09:27 WIB

Kasus Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte: Pendukung Demo, Tuntut Keadilan di Hari Jadi Davao

Berita Terbaru

BRI cabang Muara Teweh saat gelar bukber bersama anak yatim dan orang tidak mampu, Senin (17/3/2025). Foto. Yoga

Muara Teweh

BRI Cabang Muara Teweh Bukber dan berbagi Paket Peduli

Senin, 17 Mar 2025 - 23:28 WIB

Ratusan masa pendukung GogoHelo masih bertahan di Kantor Bawaslu hingga malam.Foto.Deni/1tulah.com

Muara Teweh

Tak Puas Jawaban Bawaslu, Ratusan Massa Masih Bertahan di Lokasi

Senin, 17 Mar 2025 - 20:08 WIB

Ketua DPR RI, Dr. (H. C) Puan Maharani. (Dok: DPR)

Berita

Ketua DPR Tegaskan RUU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 17 Mar 2025 - 20:03 WIB