Merasa Nggak Betah Berada di Tempat Kerja, Jangan-jangan Punya Bos Toxic, Berikut Ciri-cirinya….

- Jurnalis

Selasa, 24 Januari 2023 - 09:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Lingkungan Toxic.foto.pixabay

Ilustrasi: Lingkungan Toxic.foto.pixabay

1TULAH.COM-Perasaan nggak betah berada di tempat kerja, sebenarnya bisa dialami semua karyawan. Kondisi ini jika dibiarkan berlarut-larut dapat mempengaruhi kinerja dan produktivitas karyawan.

Bayangkan saja, suasana kantor atau tempat kerja yang seharusnya membuat karyawan betah, justru sebaliknya. Karyawan seolah hanya memenuhi kehadirannya saja, tanpa merasa punya semangat untuk melakukan pekerjaan yang menjadi jobdesnya.

Kondisi ini, tidak sepenuhnya salah karyawan. Boleh jadi, suasana tidak betah ini, justru diciptakan sendiri oleh bos atau biasa disebut bos toxic.

Berbicara bos yang toxic sendiri, sebenarnya apa saja sih tanda-tandanya? Melansir laman Ladders, berikut beberapa tanda bos yang toxic dalam pekerjaan.

  • Tidak melibatkan karyawan. Dalam arti bos tersebut hanya mementingkan komunikasi pada para petinggi serta fokus pada kemauan mereka.
  • Dihindari karyawan. Ketika banyak karyawan yang menghindari bos ini dapat menjadi tanda kalau dirinya kurang baik.
  • Menganggap karyawan terlalu sensitif. Pada beberapa kasus bos menganggap karyawannya terlalu positif. Padahal, sebenarnya cara mereka memimpin yang salah dan berlebihan.
  • Mantan pekerja memiliki karier yang lebih baik. Ketika mantan karyawan memiliki karier yang cemerlang karena bosnya lebih baik.
  • Sering bertengkar dengan tim. Bos yang toxic lainnya sering bertengkar dengan anggota timnya sendiri.
  • Banyak yang ingin mengambil alih posisinya. Bos yang toxic biasanya dapat terlihat dari banyaknya orang yang ingin mengambil alih posisinya. Hal ini karena mereka tidak sanggup dengan perlakuan bos tersebut.
  • Tidak memperhatikan kesejahteraan karyawan. Bos toxic bisa diketahui dengan acuhnya mereka pada kesejahteraan karyawannya. Mereka biasanya tidak peduli dengan emosional karyawan.
  • Bos merasa terancam dengan karyawan. Tanda toxic lainnya yaitu bos merasa terancam dengan karyawan. Hal ini membuat mereka mempertahankan posisinya dengan cara yang salah.
  • Membuat karyawan kerja berlebihan. Tanda bos toxic lainnya yaitu meminta karyawan untuk bekerja di luar jam kantor.
  • Tidak mengetahui tentang karyawan itu sendiri. Bos yang toxic tidak mengetahui karyawannya sendiri. Hal ini karena mereka biasanya acuh dengan karyawannya.
Baca Juga :  Persiapkan Perpanjangan Kontrak, Arsenal Ingin Pertahankan Jorginho

Demikian, semoga para bos dapat selalu memberikan suasana nyaman dan betah bagi setiap karyawannya di tempat kerja. (Sumber:suara.com)

Baca Juga :  Bukti Peduli, Polsek Teweh Timur Beri Bansos Warga Jompo

Berita Terkait

Pj. Bupati Barsel Sampaikan LKPJ 2023, Target APBD Turun 0,06 Persen
5 Crazy Rich Indonesia Tersandung Kasus Hukum; Pamer Harta Berlimpah, Ujung-ujungnya….
Ibukota Negara Pindah ke IKN, Jakarta akan Tetap Jadi Kota Metropolitan Berkelas Dunia
Kunker ke Sekretariat DPRD Barito Utara, Para Legislator Gumas Perkuat Jaringan Antar Sesama Wakil Rakyat
Dukung Kemajuan Olahraga di Murung Raya
Harapan Pj Bupati kepada  Pengurus KONI Murung Raya
Pj Bupati Hermon Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi
Pemkab Mura Hadiri Forum Perangkat Daerah Provinsi Kalimantan Tengah
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:42 WIB

Pj. Bupati Barsel Sampaikan LKPJ 2023, Target APBD Turun 0,06 Persen

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:19 WIB

5 Crazy Rich Indonesia Tersandung Kasus Hukum; Pamer Harta Berlimpah, Ujung-ujungnya….

Jumat, 29 Maret 2024 - 08:36 WIB

Ibukota Negara Pindah ke IKN, Jakarta akan Tetap Jadi Kota Metropolitan Berkelas Dunia

Jumat, 29 Maret 2024 - 07:35 WIB

Kunker ke Sekretariat DPRD Barito Utara, Para Legislator Gumas Perkuat Jaringan Antar Sesama Wakil Rakyat

Jumat, 29 Maret 2024 - 04:01 WIB

Dukung Kemajuan Olahraga di Murung Raya

Jumat, 29 Maret 2024 - 03:53 WIB

Harapan Pj Bupati kepada  Pengurus KONI Murung Raya

Jumat, 29 Maret 2024 - 01:05 WIB

Pj Bupati Hermon Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi

Jumat, 29 Maret 2024 - 01:04 WIB

Pemkab Mura Hadiri Forum Perangkat Daerah Provinsi Kalimantan Tengah

Berita Terbaru

Han So Hee. (foto: X @kchartsmaster)

Entertainment

Usai Klarifikasi, Han So Hee Minta Maaf

Jumat, 29 Mar 2024 - 12:31 WIB

error: Content is protected !!