Duh, Peresmian Bandara HM Sidik Batal Lagi

- Jurnalis

Rabu, 17 Maret 2021 - 19:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto. Peresmian Bandara HM Sidik untuk kesekian kalinya batal diresmikan.

Foto. Peresmian Bandara HM Sidik untuk kesekian kalinya batal diresmikan.

1tulah.com, MUARA TEWEH– Untuk kesekian kalinya peresmian Bandar Udara (bandara) HM Sidik di Desa Trinsing Kecamatan Teweh Selatan, dibatalkan. Padahal sedianya, peresmian akan dilakukan secara virtual oleh Predisen RI Jokowi, Kamis (17/3/2021 besok.

Pemerintah daerah setempat pun, sudah mempersiapkan maksimal rencana peresmian itu sejak berapa hari lalu.

Menyadur artikel di laman Facebok Humas Pemkab Barut, pembatalan tersebut berdasarkan Surat Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan RI Nomor : UM.206/1/19/DRJU.KSIHU-2021,  perihal Penundaan Kegiatan Peresmian Bandar Udara oleh Presiden RI secara Virtual tanggal 17 Maret 2021.

Baca Juga :  Di Barito Utara Elpiji Bersubsidi 3 Kg Ramai Dijual di Medsos, Harga Berkisar Rp40.000 sampai Rp50.000

dalam suratnya, Kantor Sekretariat Negara rencananya Presiden RI berkenan meresmikan secara langsung Bandar Udara Haji Muhammad Sidik, di Muara Teweh Kalimantan Tengah.

Karenanya, peresmian Bandara secara virtual yang dijadwalkan pada tanggal 18 Maret 2021, ditunda pelaksanaannya. Untuk peresmian berikutnya, akan ditentukan kemudian.

Bupati Barito Utara, Nadalsyah terkait pembatalan peresmian mengaku legowo atas semua keputusan yang telah dikeluarkan oleh Pemerintah Pusat.
“Ya, kami legowo saja, meskipun persiapan yang telah dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Barito Utara dan Unit Perhubungan Bandar Udara Muhammad Sidik telah 100% siap,” ujar Nadalsyah.
Dia juga menyampaipkan permintaan maaf kepada para undangan yang seyogyanya akan ikut bersama menghadiri peresmian bandara.
“Kami mohon maaf yang sebesar-besarnya kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam persiapan peresmian bandara,” kata H. Nadalsyah.
Bandara HM Sidik meski belum diresmikan, tetapi sudah dipergunakan untuk rute penerbangan. Saat ini hanya ada satu maskapai yang beroperasi, yaiut Susi Air.(eni)

Berita Terkait

Pengelolaan Museum di Kalteng Perlu Ditingkatkan, Legislator: Sebagai Objek Wisata Sejarah
Pemkab Barsel Optimistis Mampu Turunkan Angka Stunting di Bawah 19,94 Persen
Buktikan Bernyali! Tanpa Libatkan AS maupun Sekutunya, Israel Nekat Serang Balik Iran
Grand Final Pemilihan Putra Putri Pariwisata Barito Utara Tahun 2024, Siapa Pemenangnya?
Pemkab Barito Utara Fasilitasi Renovasi Kantor UKK Keimigrasian, Nantinya Pelayanan Paspor Bisa di Sini
Disperindagsar dan Satpol PP Sisir Kios Eceran, Ingatkan tak Lagi Jual Elpiji Bersubsidi 3 kg
Pemkab Barito Utara Gelar Senam Pagi Bersama, Dirangkai Pemeriksaan Asam Urat dan Kolesterol
Dewan Ajak Tumbuhkan Kecintaan Budaya Adat dan Kesenian Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 14:34 WIB

Pengelolaan Museum di Kalteng Perlu Ditingkatkan, Legislator: Sebagai Objek Wisata Sejarah

Sabtu, 20 April 2024 - 13:30 WIB

Pemkab Barsel Optimistis Mampu Turunkan Angka Stunting di Bawah 19,94 Persen

Sabtu, 20 April 2024 - 12:13 WIB

Buktikan Bernyali! Tanpa Libatkan AS maupun Sekutunya, Israel Nekat Serang Balik Iran

Sabtu, 20 April 2024 - 10:02 WIB

Grand Final Pemilihan Putra Putri Pariwisata Barito Utara Tahun 2024, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 20 April 2024 - 09:51 WIB

Pemkab Barito Utara Fasilitasi Renovasi Kantor UKK Keimigrasian, Nantinya Pelayanan Paspor Bisa di Sini

Jumat, 19 April 2024 - 18:13 WIB

Disperindagsar dan Satpol PP Sisir Kios Eceran, Ingatkan tak Lagi Jual Elpiji Bersubsidi 3 kg

Jumat, 19 April 2024 - 16:56 WIB

Pemkab Barito Utara Gelar Senam Pagi Bersama, Dirangkai Pemeriksaan Asam Urat dan Kolesterol

Jumat, 19 April 2024 - 10:38 WIB

Dewan Ajak Tumbuhkan Kecintaan Budaya Adat dan Kesenian Daerah

Berita Terbaru

Kasus Penganiayaan 'Rubicon. Sumber foto : suara.com

Nasional

Jeep Rubicon Mario Dandy Siap Dilelang, Segini Harganya

Sabtu, 20 Apr 2024 - 12:42 WIB

Olahraga

Jadwal Piala Asia U-23 2024 hari ini, Ada Malaysia vs Vietnam

Sabtu, 20 Apr 2024 - 12:39 WIB

error: Content is protected !!