Jalani Swab, Bupati Barut Nadalsyah Isolasi di Rumah Sakit Banjarmasin

- Jurnalis

Selasa, 8 September 2020 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Barito Utara Nadalsyah. Foto.Delia/1tulah.com

Bupati Barito Utara Nadalsyah. Foto.Delia/1tulah.com

1tulah.com, MUARA TEWEH– Bupati Barito Utara(Barut) Kalteng, Nadalsyah, di kabarkan tengah menjalani rawat inap di salah rumah sakit di Banjarmasin(Kalsel). Orang nomor satu di bumi bermoto Iya Mulik Bengkang Turan ini, juga di kabarkan tengah menjalani Swab, Selasa(8/9/2020) hari ini.

Seperti dilansir Apahabar.com, Bupati Barito Utara, Kalteng H Nadalsyah, hingga kini masih diopname di salah satu rumah sakit (RS) Banjarmasin, Kalimantan Selatan.  Koyem panggilan akrab Nadalsyah mengakui sudah mulai banyak alami perkembangan kesehatan.

Dirinya membeberkan penyebab harus menjalani perawatan di RS. “Alhamdulillah kesehatan abang [saya,red] semakin membaik. Diagnosa dokter, abang hanya kelelahan saja,” kata Koyem, Selasa (8/9).

Baca Juga :  Dugaan Money Politic PSU Barut! Sejumlah Orang dan Barang Bukti Uang Diamankan dari Rumah di Jalan Simpang Pramuka II

Menurutnya, sebenarnya dokter sudah memperbolehkan dirinya keluar RS dan beristirahat di rumah saja. Namun ia, meminta agar dokter melakukan pemeriksaan lengkap dirinya, guna memastikan kesehatannya.

“Hari ini abang di swab, tadi disuruh dokter isolasi mandiri di rumah, tapi kata abang biar dirawat di rumah sakit saja dulu sambil istirahat,” katanya.

Terpisah, Sekda Barut Jainal Abidin saat di konfirmasi 1tulah.com melalui sambungan percakapan What App membenarkan, jika Bupati Nadalsyah sakit sejak Jumat(4/9). Tapi saat ini kondisinya sudah membaik,  dan tetap melanjutkan pemeriksaan kesehatan di rumah sakit di Banjarmasin.

Baca Juga :  Resmi Ditutup! Konsultasi Publik Rancangan Awal RKPD Barut 2026

“Pak Bupati memang kurang sehat pada hari Jumat pagi Minggu lalu, melalui telpon beliau khabarkan ingin periksa kesehatan dan ingin rawat inap untuk pemulihan kesehatan. Tadi siang beliau WA bahwa beliau sudah kondisi yang baik tetapi ingin melanjutkan pemeriksaan kesehatan dan beristirahat di rumah sakit di Banjarmasin sehingga benar benar pulih kembali,” kata sekda Jainal Abidin.(eni)

Berita Terkait

Aksi Demo Memanas, Bawaslu Provinsi Diusir Masa Dituding Intervensi
Besok Ribuan Masa Datangi Kantor Bawaslu Minta Kejelasan Dugaan kasus-Money Politik
Pj Bupati Barut Lepas Rombongan Wisata Belanja Ramadan 1446 Hijriah
Pengedar Sabu Diamankan Satresnarkoba Polres Barut, Segini Barbuknya
Warga Demo Bawaslu Barito Utara, Tuntut Penegakan Hukum Dugaan Money Politik Tidak Tebang Pilih!
Ini Daftar 9 Nama yang Diamankan Aparat Gabungan Bersama Warga
Pererat Kebersamaan, TP-PKK dengan DWP Barut Gelar Silaturahmi-Buka Puasa Bersama Tenaga Keamanan
Pj Bupati Muhlis Resmikan Perumahan Dinas Dokter Spesialis Barut di RSUD Muara Teweh

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:43 WIB

Besok Ribuan Masa Datangi Kantor Bawaslu Minta Kejelasan Dugaan kasus-Money Politik

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:03 WIB

Pj Bupati Barut Lepas Rombongan Wisata Belanja Ramadan 1446 Hijriah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:47 WIB

Pengedar Sabu Diamankan Satresnarkoba Polres Barut, Segini Barbuknya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:31 WIB

Warga Demo Bawaslu Barito Utara, Tuntut Penegakan Hukum Dugaan Money Politik Tidak Tebang Pilih!

Sabtu, 15 Maret 2025 - 05:57 WIB

Ini Daftar 9 Nama yang Diamankan Aparat Gabungan Bersama Warga

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:56 WIB

Pererat Kebersamaan, TP-PKK dengan DWP Barut Gelar Silaturahmi-Buka Puasa Bersama Tenaga Keamanan

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:35 WIB

Pj Bupati Muhlis Resmikan Perumahan Dinas Dokter Spesialis Barut di RSUD Muara Teweh

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:04 WIB

Dugaan Money Politic PSU Barut! Sejumlah Orang dan Barang Bukti Uang Diamankan dari Rumah di Jalan Simpang Pramuka II

Berita Terbaru

Bupati Tanah Laut (Tala), H Rahmat Trianto, secara resmi meluncurkan program Sapa, Salam, Senyum, Layani (Salami) di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Tala, Senin, 17 Maret 2025. Foto: M Lutfi Ashidiqi/1tulah.com

KABUPATEN TANAH LAUT

Bupati Rahmat Luncurkan Salami, Siap Melayani Masyarakat Tala Sepenuh Hati

Senin, 17 Mar 2025 - 16:45 WIB

Voice of America. (BBC Indonesia)

Berita

Politik vs. Media: VOA Jadi Target Pemangkasan Anggaran AS

Senin, 17 Mar 2025 - 15:45 WIB