1TULAH.COM – Kwak Si Yang baru-baru ini tengah menjadi sorotan usai dikabarkan berpacaran dengan aktris Im Hyeon Joo.
Kwak Si Yang ini lahir pada tahun 1987 dan memiliki nama lahir Kwak Myeong Jin.
Kwak Si Yang ini memulai karirnya pada tahun 2014 melalui film ‘Night Flight’.
Ia juga pernah membintangi drama “Oh My Ghost,” “Fight My Way,” dan “Lovers of the Red Sky”.
Aktor ini baru-baru ini syuting film thriller misteri “You Will Die After Six Hours” (judul literal) pada bulan Juli dan saat ini bersiap untuk merilis film baru “Desperate Pursuit” (judul literal).
Penulis : Delia Anisya Fitri