Petani Cabai Butuh Dukungan Pemerintah, Legislator Kalteng Ini Contohkan Keberhasilan Petani Cabai di Desa Mekar Tani

- Jurnalis

Senin, 26 Juni 2023 - 19:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPRD Kalteng, Evi Kahayanti

Anggota DPRD Kalteng, Evi Kahayanti

1tulah.com, PALANGKA RAYA-Dukungan pemerintah daerah setempat terhadap pengembangan sektor pertanian sangat menentukan keberhasilan, hal ini sebagaimana dukungan yang diberikan oleh Pemkab Katingan terhadap petani cabai di Desa Mekar Tani.

Anggota DPRD Kalteng, Evi Kahayanti mendorong pemerintah daerah, baik provinsi maupun kabupaten/kota, agar mendukung pengembangan pertanian cabai masyarakat.

Menurutnya, memenuhi kebutuhan daerah pertanian cabai masyarakat perlu didukung, karena sejumlah stok cabai masih didatangkan dari provinsi lain sehingga harga jualnya mahal.

Baca Juga :  Maknai HUT ke-79 TNI, Kodim 1012/BTK Bangun Sinergitas dengan Lembaga Pemerintah Daerah

“Jika budidaya cabai dilakukan oleh petani lokal, tentu harga jauh lebih murah, karena biaya distribusinya tidak terlalu mahal. Jadi, ketika dijual di pasaran harganya bisa murah,”ungkap Evi Kahayati, Senin (26/6/2023).

Seperti pertanian cabai di Desa Mekar Tani, Kabupaten Katingan. Pertanian cabai tersebut perlu mendapat dukungan dari pemerintah, terlebih hal itu juga menjadi aspirasi masyarakat kepada dirinya ketika melaksanakan reses beberapa waktu lalu.

Baca Juga :  Tingkatkan Kompetisi Bagi CPMI, Disnakertrans Barsel Gelar Pelatihan Bahasa Asing

“Potensi pertanian cabai itu sangat potensial. Dari hasil penennya pun telah memenuhi permintaan sejumlah daerah di Kalteng bahkan juga dari luar daerah seperti Provinsi Kalsel. Sangat diharapkan pengembangan pertanian cabai itu mendapat dukungan pemerintah daerah,”tandasnya.(Ingkit)

 

 

 

Berita Terkait

Generasi Muda: Pilar Kunci Sukses Pilkada dan Masa Depan Kalimantan Tengah
Aborsi di Indonesia: Hukum, Sanksi, dan Dampaknya bagi Kesehatan
Mengapa Banyak Sarjana Menganggur? Ekspektasi Tinggi Jadi Penyebab Utama
Happy Asmara Panik Saat Live Makan di Taiwan, Ternyata…
Maarten Paes Absen di Awal Pemusatan Latihan Timnas Indonesia
TP PKK Barito Utara Sukses Gelar Lomba Cipta Menu Bergizi dan Masak Serba Ikan, Ini Daftar Pemenangnya!
Komentar Pertama Komeng Usai Dilantik jadi Anggota DPD: Ngantuk!
Warga Tak Dikenal Bunuh Diri, Tabrakkan Diri ke Kereta Api

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Generasi Muda: Pilar Kunci Sukses Pilkada dan Masa Depan Kalimantan Tengah

Jumat, 4 Oktober 2024 - 08:04 WIB

Aborsi di Indonesia: Hukum, Sanksi, dan Dampaknya bagi Kesehatan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:47 WIB

Mengapa Banyak Sarjana Menganggur? Ekspektasi Tinggi Jadi Penyebab Utama

Kamis, 3 Oktober 2024 - 14:48 WIB

Happy Asmara Panik Saat Live Makan di Taiwan, Ternyata…

Kamis, 3 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Maarten Paes Absen di Awal Pemusatan Latihan Timnas Indonesia

Kamis, 3 Oktober 2024 - 07:43 WIB

TP PKK Barito Utara Sukses Gelar Lomba Cipta Menu Bergizi dan Masak Serba Ikan, Ini Daftar Pemenangnya!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 19:34 WIB

Komentar Pertama Komeng Usai Dilantik jadi Anggota DPD: Ngantuk!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 19:32 WIB

Warga Tak Dikenal Bunuh Diri, Tabrakkan Diri ke Kereta Api

Berita Terbaru

Ilustrasi wanita minum air (Unsplash/enginakyurt)

Kesehatan

Ketahui Waktu yang Tepat untuk Minum Obat, Selang Berapa Jam?

Kamis, 3 Okt 2024 - 21:44 WIB

error: Content is protected !!