Hasil Piala Dunia 2022 Grup H : Portugal Bungkam Ghana 3-2

- Jurnalis

Jumat, 25 November 2022 - 07:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyerang Timnas Portugal #07 Cristiano Ronaldo (Kiri) melakukan selebrasi dengan gelandang Portugal #10 Bernardo Silva (kedua kiri) setelah mencetak gol pertama timnya dari tembakan penalti selama matchday pertama Grup H Piala Dunia 2022 antara Portugal vs Ghana di Stadion 974 di Doha pada 24 November 2022. Khaled DESOUKI / AFP.

Penyerang Timnas Portugal #07 Cristiano Ronaldo (Kiri) melakukan selebrasi dengan gelandang Portugal #10 Bernardo Silva (kedua kiri) setelah mencetak gol pertama timnya dari tembakan penalti selama matchday pertama Grup H Piala Dunia 2022 antara Portugal vs Ghana di Stadion 974 di Doha pada 24 November 2022. Khaled DESOUKI / AFP.

1TULAH.COM – Timnas Portugal menumbangkan Ghana dalam matchday pertama Grup H Piala Dunia 2022 Qatar, Jumat (25/11/2022) dini hari WIB dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion 974.

Selecao das Quinas julukan Portugal berhasil mengalahkan Black Stars dengan skor 3-2. Semua gol baru tercipta di babak kedua.

jalannya pertandingan sangat alot di babak pertama, kedua tim akhirnya menunjukkan permainan menghibur di mana Portugal membuka keunggulan lebih dulu lewat gol penalti Cristiano Ronaldo pada menit ke-65.

Baca Juga :  KPK Segera Usut Dugaan Korupsi Venue PON Aceh-Sumut 2024

Ghana kemudian menyamakan kedudukan melalui Andre Ayew delapan menit berselang, sebelum Portugal merestorasi keunggulan lewat dua gol cepat Joao Felix (78′) dan pemain pengganti Rafael Leao (80′).

Jelang laga berakhir tepatnya menit ke-89, Ghana yang pantang menyerah berhasil mencetak gol melalui Osman Bukari yang memanfaatkan umpan Baba Rahman untuk memperkecil ketertinggalan menjadi 2-3.

Baca Juga :  Susu Ikan: Rahasia Panjang Umur Orang Jepang dan Korea

Ghana terus menyerang setelah itu tetapi skor 3-2 untuk kemenangan Portugal tetap bertahan hingga wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan.

Dengan hasil ini Portugal untuk sementara memuncaki klasemen Grup H dengan koleksi tiga poin, sementara Ghana harus terbenam di dasar klasemen menyusul hasil imbang yang diraih Uruguay dan Korea Selatan di partai lain. (suara.com)

Berita Terkait

Turnamen Mini Soccer Pj. Bupati Barsel Cup 2024 Berakhir, Ini Daftar Juaranya!
Polusi Udara Jakarta Kembali Jadi Sorotan, Posisi Ketiga Kota Terburuk Dunia!
Jadwal MPL Indonesia S14 Week 7: Ada EVOS Glory vs RRQ Hoshi
Susu Ikan: Inovasi Lokal untuk Masa Depan yang Lebih Sehat
Pj Bupati Hermon Minta Kades dan BPD Laksanakan Tugas dengan Baik dan Profesional
KPK Segera Usut Dugaan Korupsi Venue PON Aceh-Sumut 2024
KPU Barito Timur Gelar Sosialisasi Kampanye, Tekankan Pentingnya Pilkada Damai
Tok! Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Langsung Tancap Gas Bela Timnas Usai Status Naturalisasi Disetujui DPR

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 13:30 WIB

Turnamen Mini Soccer Pj. Bupati Barsel Cup 2024 Berakhir, Ini Daftar Juaranya!

Jumat, 20 September 2024 - 11:14 WIB

Polusi Udara Jakarta Kembali Jadi Sorotan, Posisi Ketiga Kota Terburuk Dunia!

Jumat, 20 September 2024 - 10:14 WIB

Jadwal MPL Indonesia S14 Week 7: Ada EVOS Glory vs RRQ Hoshi

Jumat, 20 September 2024 - 07:40 WIB

Susu Ikan: Inovasi Lokal untuk Masa Depan yang Lebih Sehat

Kamis, 19 September 2024 - 17:38 WIB

KPK Segera Usut Dugaan Korupsi Venue PON Aceh-Sumut 2024

Kamis, 19 September 2024 - 17:08 WIB

KPU Barito Timur Gelar Sosialisasi Kampanye, Tekankan Pentingnya Pilkada Damai

Kamis, 19 September 2024 - 17:00 WIB

Tok! Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Langsung Tancap Gas Bela Timnas Usai Status Naturalisasi Disetujui DPR

Kamis, 19 September 2024 - 16:58 WIB

34 Tim Putra Putri Ramaikan Lomba Dayung Tradisional Pj. Bupati Barsel Cup 2024

Berita Terbaru

adwal MPL Indonesia season 14. (foto: MPL Indonesia)

Olahraga

Jadwal MPL Indonesia S14 Week 7: Ada EVOS Glory vs RRQ Hoshi

Jumat, 20 Sep 2024 - 10:14 WIB

Ilustrasi:Susu ikan (Freepik)

Berita

Susu Ikan: Inovasi Lokal untuk Masa Depan yang Lebih Sehat

Jumat, 20 Sep 2024 - 07:40 WIB

error: Content is protected !!