Sertijab Komandan Kodim 1012/Btk, Letkol Inf Hendro Wicaksono Gantikan Letkol Inf Dwi Tantomo

- Jurnalis

Jumat, 10 Juni 2022 - 17:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Acara Srtijab Dandim 1012 Buntok.
Foto. Alifansyah/1tulah.com

Acara Srtijab Dandim 1012 Buntok. Foto. Alifansyah/1tulah.com

1tulah.com,BUNTOK-Kepemimpinan Kodim 1012 Buntok, Barito Selatan mengalami pergantian. Dari Letkol Inf Dwitantomo digantikan Letkol Inf Hendro Wicaksono.

Serahterima Jabatan (Sertijab) yang berlangsungย di Aula Makorem 102 Panju Panjung, dipimpin langsung oleh Danrem Brigjen TNI Yudianto Putrajaya, Kamis (09/06/2022).

Letkol Inf Hendro Wicaksono ini sebelumnya menjabat sebagai Komandan Batalyon 643 Wanara Sakti, sedangkan Letkol Inf Dwi Tantomo mengemban tugas baru sebagai Kasdim di Jakarta Barat.

Danrem menyampaikan, pergantian pejabat di lingkungan Korem 102 Panju Panjung ini merupakan bagian dari pembinaan personel, guna meningkatkan kinerja organisasi dalam implementasi tugas dan fungsinya.

Oleh karena itu, lanjutnya, setiap pejabat diharapkan dapat memberikan pengabdian terbaik sesuai jabatannya demi kemajuan dan keberhasilan tugas pokok Korem 102 Panju Panjung.

Baca Juga :  Harga Emas Antam Terus Menguat, Sentuh Rp1.514.000 per Gram Hari Ini

Ia melanjutkan, kepada Letkol Inf Dwi Tantomo, selamat atas jabatan barunya sebagai Kasdim Jakarta Barat. Berbekal pengalaman tugas selama di satuan ini, saudara akan mampu melaksanakan tugas ke depan dengan baik di satuan baru.

“Tetap jalin komunikasi dan kerjasama serta jaga nama baik Korem 102 Panju Panjung dimanapun kamu berada dan bertugas,” ujar Danrem.

Selanjutnya, ia menambahkan, kepada Letkol Inf Hendro Wicaksono selamat datang di Korem 102 Panju Panjung. Segera beradaptasi dan menyesuaikan diri dengan situasi dan kondisi disatuan yang baru ini.

Ia mengharapkan, kepercayaan yang diberikan oleh pimpinan TNI AD diterima dengan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawab dengan baik.

Baca Juga :  Berani Kritik Netralitas Institusi Polri dalam Pemilu, Pengamat Pengamat militer, Connie Rahakundini Bakrie Diperiksa Polisi

โ€œDengan berbagai pengalaman penugasan sebelumnya, saya yakin dan percaya, saudara sekalian mampu mengemban jabatan ini dengan baik, sehingga dapat memberikan kontribusi nyata dan mampu mempersembahkan karya terbaik demi kepentingan tugas pokok satuan,โ€ kata Brigjen TNI Yudianto Putrajaya

Turut hadir dalam acara tersebut yakni Kolonel Czi Arif Noviyanto beserta (Kasrem Lama), Kasi Kasrem, Kasiren Rem, Para Dandim Jajaran Korem 102 Panju Panjung, Kolonel CBA Agus Susanto (Kasilog Rem yang Baru), Danyonif R 631 Antang, Para Dan/Ka Balak Aju Rem 102 Panju Panjung, Ketua Persit Koorcab Rem 102 PD XII Tanjungpura beserta Para Ketua Cabang jajaran Persit Koorcab Rem 102 PD XII Tanjungpura. (Alifansyah)

 

Berita Terkait

Opsen Pajak Ancam Daya Beli Mobil Baru, Gaikindo Khawatir
Siti Nafsiah: Perpustakaan, Kunci Tingkatkan Literasi Anak Kalteng
Rumah Mewah Hasil Gratifikasi Milik Rafael Alun Dilelang KPK, Harga Mulai Rp 19 Miliar
Siap Jadi Orang Tua? Ini Strategi Jitu Mengelola Keuangan Keluarga Baru
Harga Emas Antam Terus Menguat, Sentuh Rp1.514.000 per Gram Hari Ini
๐๐ž๐ซ๐ค๐ฎ๐š๐ญ ๐’๐ข๐ง๐ž๐ซ๐ ๐ขtas ๐๐ž๐ง๐ ๐š๐ฆ๐š๐ง๐š๐ง, ๐Š๐š๐ฉ๐จ๐ฅ๐ซ๐ž๐ฌ ๐๐š๐ซ๐ฌ๐ž๐ฅ ๐๐š๐ง ๐ƒ๐š๐ง๐๐ข๐ฆ ๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ/๐๐ฎ๐ง๐ญ๐จ๐ค ๐“๐ข๐ฃ๐š๐ฎ ๐๐ซ๐จ๐ฌ๐ž๐ฌ ๐๐’๐” ๐๐ข๐ฅ๐ค๐š๐๐š ๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ’
Fromis_9 Resmi Bubar! Kontrak dengan PLEDIS Entertainment Berakhir
Anggaran Makan Bergizi Gratis jadi Rp.10.000, Ini Kata Cak Imin

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:55 WIB

Opsen Pajak Ancam Daya Beli Mobil Baru, Gaikindo Khawatir

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:23 WIB

Siti Nafsiah: Perpustakaan, Kunci Tingkatkan Literasi Anak Kalteng

Selasa, 3 Desember 2024 - 09:38 WIB

Siap Jadi Orang Tua? Ini Strategi Jitu Mengelola Keuangan Keluarga Baru

Selasa, 3 Desember 2024 - 09:30 WIB

Harga Emas Antam Terus Menguat, Sentuh Rp1.514.000 per Gram Hari Ini

Selasa, 3 Desember 2024 - 06:47 WIB

๐๐ž๐ซ๐ค๐ฎ๐š๐ญ ๐’๐ข๐ง๐ž๐ซ๐ ๐ขtas ๐๐ž๐ง๐ ๐š๐ฆ๐š๐ง๐š๐ง, ๐Š๐š๐ฉ๐จ๐ฅ๐ซ๐ž๐ฌ ๐๐š๐ซ๐ฌ๐ž๐ฅ ๐๐š๐ง ๐ƒ๐š๐ง๐๐ข๐ฆ ๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ/๐๐ฎ๐ง๐ญ๐จ๐ค ๐“๐ข๐ฃ๐š๐ฎ ๐๐ซ๐จ๐ฌ๐ž๐ฌ ๐๐’๐” ๐๐ข๐ฅ๐ค๐š๐๐š ๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ’

Selasa, 3 Desember 2024 - 06:36 WIB

Fromis_9 Resmi Bubar! Kontrak dengan PLEDIS Entertainment Berakhir

Senin, 2 Desember 2024 - 17:42 WIB

Anggaran Makan Bergizi Gratis jadi Rp.10.000, Ini Kata Cak Imin

Senin, 2 Desember 2024 - 17:14 WIB

Mendikbud Dikritik Keras Soal Kesejahteraan Guru, FSGI: Jangan Lempar Tanggung Jawab!

Berita Terbaru

Geliat Pameran Otomotif [ANTARA/Arief Firmansyah]

Berita

Opsen Pajak Ancam Daya Beli Mobil Baru, Gaikindo Khawatir

Selasa, 3 Des 2024 - 18:55 WIB