Polres dan Kodim Buntok Serempak Gelar Baksos

- Jurnalis

Jumat, 26 Juni 2020 - 08:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

1tulah.com,BUNTOK– Polres Barito Selatan (Barsel) bekerjasama dengan Kodim 1012 Buntok menggelar upacara pemberangkatan Bakti Sosial (BanSos) serentak. Giat ini dalam rangka menyambut hari Bhayangkara yang ke 74. Upacara yang dipimpin langsung Kapolres AKBP Devy Firmansyah, di gelar di lapangan Polres lama, tepatnya di jalan Tugu, Jum’at (26/6).
Bakti sosial serentak yang dilaksanakan oleh pihak Polres barsel ini adalah salah satu wujud nyata kepedulian pihak Polisi Ripublik Indonesia (Polri) terhadap masyarakat yang terdampak langsung dari pendemi covid-19, melanda hampir seluruh Negara di Dunia, termasuk Indonesia khususnya di Daerah Buntok Kabupaten Barsel, Kalimantan Tengah (KalTeng).
“Sasaran bakti sosial kita adalah orang-orang yang tidak manpu yang terdampak dari covid-19 ini,dan orang-orang yang tidak biaa lagi bekerja kerena sakit.dengan memberi sedikit bantuan berupa sembako mudah-mudahan bisa dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya,” kata Devy kepada awak media,Jum’at (26/6).
“Harapan kita dengan pemberian sembako yang kita berikan ini khususnya dimasa pendemi ini betul-betul bisa bermanfaat dan bisa dipergunakan dengan kebutuhan sehari-hari,” terang Devy.
Sementara itu, Letkol Inf Tuwadi menambahkan, TNI dan POLRI selalu senegris dan siap mengawal bantuan sosial dari pemerintah daerah. “Apalagi dari POLRI pasti kami akan mendampingi.Semoga dengan adanya kegiatan ini POLRI semakin jaya semakin dicintai oleh masyarakat,” timpal Tuwadi.(ALI)
Baca Juga :  DPRD Barsel Gelar Rapat Paripurna ke-17, Bahas LKPj Bupati dan Aspirasi Masyarakat

Berita Terkait

HUT Ke-51 Korem 102/PJG: Kodim 1012 Buntok Hadirkan Pengobatan Massal Gratis di Buntok
DPRD Barsel Gelar Rapat Paripurna ke-17, Bahas LKPj Bupati dan Aspirasi Masyarakat
Jelang Mudik Lebaran, DPRD Barsel: Pastikan Kendaraan Prima dan Jaga Kondisi Tubuh!
Karau Kuala Gelar Festival Ramadhan 1446H: Ajang Talenta Islami Pelajar SD/SMP!
Jelang Idul Fitri 1446H, Polres Barsel Kampanyekan Mudik Aman Keluarga Nyaman
Bakti Sosial Kodim 1012/Buntok: Bersihkan Masjid dan Santuni Panti Asuhan Jelang HUT Korem
Sertijab Bupati Barsel: Eddy Raya Samsuri dan Kristianto Yudha Siap Lanjutkan Pembangunan
Permohonan Kartu Kuning di Barsel Melonjak: 252 Orang dalam 2 Bulan, Apa Penyebabnya?

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 07:10 WIB

HUT Ke-51 Korem 102/PJG: Kodim 1012 Buntok Hadirkan Pengobatan Massal Gratis di Buntok

Sabtu, 22 Maret 2025 - 07:04 WIB

DPRD Barsel Gelar Rapat Paripurna ke-17, Bahas LKPj Bupati dan Aspirasi Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:12 WIB

Jelang Mudik Lebaran, DPRD Barsel: Pastikan Kendaraan Prima dan Jaga Kondisi Tubuh!

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:11 WIB

Karau Kuala Gelar Festival Ramadhan 1446H: Ajang Talenta Islami Pelajar SD/SMP!

Senin, 17 Maret 2025 - 20:55 WIB

Jelang Idul Fitri 1446H, Polres Barsel Kampanyekan Mudik Aman Keluarga Nyaman

Sabtu, 15 Maret 2025 - 12:55 WIB

Bakti Sosial Kodim 1012/Buntok: Bersihkan Masjid dan Santuni Panti Asuhan Jelang HUT Korem

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:25 WIB

Sertijab Bupati Barsel: Eddy Raya Samsuri dan Kristianto Yudha Siap Lanjutkan Pembangunan

Kamis, 13 Maret 2025 - 06:31 WIB

Permohonan Kartu Kuning di Barsel Melonjak: 252 Orang dalam 2 Bulan, Apa Penyebabnya?

Berita Terbaru