Ketua Komisi I DPRD Kapuas Apresiasi Kemeriahan HUT Ke-218 Kapuas dan HUT Ke-73 Pemkab

- Jurnalis

Kamis, 6 Juni 2024 - 14:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Komisi I DPRD Kapuas, Lawin. Foto: Istimewa

Ketua Komisi I DPRD Kapuas, Lawin. Foto: Istimewa

1tulah.com, KUALA KAPUAS – Ketua Komisi I DPRD Kapuas, Lawin, mengapresiasi kemeriahan rangkaian kegiatan Hari Jadi ke-218 Kuala Kapuas dan HUT ke-73 Pemkab Kapuas yang berlangsung meriah.

Rangkaian kegiatan yang digelar, antara lain Expo Kapuas 2024, pestaforia, acara adat, berbagai lomba, hingga pemecahan tiga Rekor MURI, mendapatkan apresiasi dari Lawin.

“Kami apresiasi atas kemeriahan rangkaian HUT Kapuas di tahun ini, banyak kegiatan yang digelar,” kata Lawin, Senin (6/5/2024).

Politisi dari Partai Hanura ini menyampaikan harapannya agar Pemkab Kapuas dapat terus menyelenggarakan kegiatan serupa di masa depan.

“Harapannya ke depan kegiatan seperti ini bisa kembali terlaksana lagi,” harapnya.

Lawin, yang merupakan wakil rakyat dari Dapil IV Kapuas, juga memberikan dukungan penuh atas terselenggaranya kegiatan ini.

Menurutnya, kegiatan seperti ini dapat membantu menggeliatkan sektor perekonomian masyarakat, terutama bagi para pelaku UMKM setempat.

“Kegiatan seperti ini bisa menjadi ajang bagi para pelaku UMKM untuk mempromosikan produk mereka dan meningkatkan pendapatan,” jelas Lawin.

Lebih lanjut, Lawin berharap agar kemeriahan HUT Kapuas di tahun ini dapat menjadi momentum untuk meningkatkan semangat kebersamaan dan persatuan masyarakat Kapuas.“Mari kita jadikan kemeriahan HUT Kapuas ini sebagai momentum untuk meningkatkan semangat kebersamaan dan persatuan, sehingga Kapuas dapat terus maju dan berkembang,” pungkasnya.

Editor: Aprie

Berita Terkait

Gelar Lomba Paud Tingkat PAUD, Kadisdik Kapuas Sampaikan Bentuk Edukasi Lingkungan Bagi Anak Sejak Usia Dini
Tanamkan Pola Hidup Sehat, Dinas Pendidikan Gelar Lomba Senam dan Kesehatan Gigi Gratis Se Kapuas Barat
Legislator Kapuas Mengapresiasi Inovasi Digital dalam Pengelolaan Arsip Keluarga
DPRD Kapuas Segera Mengajukan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
DPRD Kapuas Optimis Kepemimpinan Baru Akan Membawa Perubahan Positif
Saferaniansyah Tekankan Pentingnya Musrenbang Kelurahan Berbasis Kebutuhan Nyata
Resmi! Pembinaan Peserta MTQ Kapuas Ditutup
Menjelang MTQ Tingkat Provinsi Kalteng, LPTQ Kabupaten Kapuas Gelar Pembinaan

Berita Terkait

Kamis, 27 Februari 2025 - 12:22 WIB

Gelar Lomba Paud Tingkat PAUD, Kadisdik Kapuas Sampaikan Bentuk Edukasi Lingkungan Bagi Anak Sejak Usia Dini

Kamis, 27 Februari 2025 - 12:04 WIB

Tanamkan Pola Hidup Sehat, Dinas Pendidikan Gelar Lomba Senam dan Kesehatan Gigi Gratis Se Kapuas Barat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 12:21 WIB

Legislator Kapuas Mengapresiasi Inovasi Digital dalam Pengelolaan Arsip Keluarga

Sabtu, 15 Februari 2025 - 12:17 WIB

DPRD Kapuas Segera Mengajukan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Sabtu, 15 Februari 2025 - 12:06 WIB

DPRD Kapuas Optimis Kepemimpinan Baru Akan Membawa Perubahan Positif

Senin, 13 Januari 2025 - 21:20 WIB

Saferaniansyah Tekankan Pentingnya Musrenbang Kelurahan Berbasis Kebutuhan Nyata

Minggu, 13 Oktober 2024 - 10:51 WIB

Resmi! Pembinaan Peserta MTQ Kapuas Ditutup

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 05:33 WIB

Menjelang MTQ Tingkat Provinsi Kalteng, LPTQ Kabupaten Kapuas Gelar Pembinaan

Berita Terbaru