Ketua DPRD Murung Raya Bacakan Naskah Proklamasi

- Penulis Berita

Kamis, 17 Agustus 2023 - 19:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Murung Raya Doni Bacakan Naskah Proklamasi, Kamis (17/08/2023). (Foto :1tulah.com)

Ketua DPRD Murung Raya Doni Bacakan Naskah Proklamasi, Kamis (17/08/2023). (Foto :1tulah.com)

1tulah.com, Puruk Cahu – Dalam upacara peringatan hari ulang tahun HUT RI Ke 78, Ketua DPRD Murung Raya (Mura) Doni didaulat membacakan naskah Proklamasi.

Teks proklamasi itu dibacakan saat upacara yang dilaksanakan di halaman kantor bupati setempat, Kamis (17/08/2023).

Dengan lantang dan penuh penghayatan ketua DPRD membacakan naskah proklamasi kemerdekaan RI tersebut.
Upacara peringatan Kemerdekaan RI yang ke-78 dipimpin langsung oleh Bupati Mura Perdie M Yoseph dan berlangsung khidmat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Doni, semangat Kemerdekaan harus terus dipertahankan dan apa yang dilakukan oleh para pendiri bangsa saat itu untuk menyatukan persamaan pandangan sehingga muncul kekuatan besar dan gerakan gerakan di setiap daerah yang berjuang, bersatu untuk kemerdekaan Indonesia tidaklah mudah.

Baca Juga :  Dewan Kalteng Soroti Pelajar Keluyuran di Jam Sekolah, Guru Diingatkan Jangan Terlalu Banyak Jamkos

Dalam kesempatan tersebut, Doni berpesan kepada generasi muda penerus bangsa sebagai penerima tongkat estafet pembangunan Mura harus terus belajar. Karena ketika estafet sudah sampai di tangan mereka, maka mereka harus siap melakukan yang terbaik untuk mengisi pembangunan di daerah.

“Pemuda pemudi adalah generasi penerus bangsa yang harus selalu menggelorakan semangat kemerdekaan.sebagai penerima tongkat estafet dimasa mendatang mereka harus siap melakukan yang terbaik untuk mengisi pembangunan,” terangnya.

Baca Juga :  Dibuka Seleksi PPPK Murung Raya, Cek Formasi dan Linknya

Disisi lain Legislator PDIP Mura ini juga berharap momentum kemerdekaan Ri ke 78 dapat dimaknai untuk terus menjaga dan meneruskan cita-cita bangsa Indonesia.

Upacara peringatan HUT ke-78 RI dipimpin langsung oleh Bupati Mura Perdie M. Yoseph dihadiri Wabup Rejikinoor, Sekda Hermon, unsur Forkopimda Mura, unsur pimpinan DPRD Mura Likon SH Wakil Ketua I DPRD Mura, Waket II Rahmanto Muhidin, anggota DPRD Mura Ahmad Tafruji, Susiloa, Yetro, Heriyus, H. Barlin, H. Fahriadi, Liangsoi, M.Nujhan, Johansyah. (sur)

Berita Terkait

Sarpras Kesehatan di Pelosok Kalteng Masih Belum Memadai, Temuan Legislator Ini Saat Reses
Legislator Barito Utara ini Ingatkan Kelola ADD dan DD Transparan
H. Parmana Setiawan Ajak Masyarakat Sukseskan Pemilu 2024
Puncak Hari Jadi ke-64 Kabupaten Barsel, Dihadiri Pimpinan dan Anggota DPRD Kalteng Dapil IV
DPRD Ajak Masyarakat Pelihara Fasilitas yang Sudah Dibangun
DPRD Ingatkan Kades Terkait Penggunaan Dana Desa, Rahmanto Muhidin : Untuk Percepatan Penbangunan
Tegas! Jangan Keliru, Dana Desa Untuk Membangun Desa
Percepatan Pembangunan dan Mewujudkan Kesejahteraan Masyarakat
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 September 2023 - 07:32 WIB

Sarpras Kesehatan di Pelosok Kalteng Masih Belum Memadai, Temuan Legislator Ini Saat Reses

Senin, 25 September 2023 - 06:30 WIB

Hasil Liga Spanyol Derby Madrid : Atletico Madrid Tumbangkan Real Madrid 3-1

Senin, 25 September 2023 - 06:17 WIB

Hasil Liga Inggris : Liverpool Tumbangkan West Ham 3-1

Senin, 25 September 2023 - 06:06 WIB

Hasil Liga Italia: AS Roma Bermain Imbang Lawan Torino

Senin, 25 September 2023 - 05:53 WIB

Gubernur Kalteng Sugianto Sabran Lantik 10 Pj. Bupati/Walikota, Didominasi ASN Daerah

Minggu, 24 September 2023 - 18:53 WIB

Hasil Asian Games 2022: Timnas Indonesia U-24 Kalah 0-1 dari Korea Utara

Minggu, 24 September 2023 - 17:20 WIB

Farida Nurhan Tuai Hujatan Usai Doxing dan Body Shamming Codeblu

Minggu, 24 September 2023 - 14:53 WIB

DPRD Minta PPDI Murung Raya Bekerjasama dengan Apdesi

Berita Terbaru

Striker Liverpool asal Portugal #20 Diogo Jota (kanan) merayakan gol bersama Mohamed Salah pada pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Liverpool dan West Ham United di Anfield di Liverpool, Inggris pada 24 September 2023. Paul ELLIS/AFP

Berita

Hasil Liga Inggris : Liverpool Tumbangkan West Ham 3-1

Senin, 25 Sep 2023 - 06:17 WIB

Striker AS Roma, Romelu Lukaku melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya usai membobol gawang Torino dalam laga pekan ke-5 Liga Italia 2023-2024 di Stadion Olimpico, Turin, Senin (25/9/2023) dini hari WIB. [Dok. AS Roma]

Berita

Hasil Liga Italia: AS Roma Bermain Imbang Lawan Torino

Senin, 25 Sep 2023 - 06:06 WIB