Ketua DPRD Kalteng Sambut Positif Peresmian Kodim 1019 Katingan

- Jurnalis

Selasa, 6 Desember 2022 - 19:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Kalteng, Wiyatno (kiri) saat menghadiri peresmian Kodim 1019/Katingan di Kabupaten Katingan, Selasa (6/12/2022). Foto: Humas DPRD Kalteng

Ketua DPRD Kalteng, Wiyatno (kiri) saat menghadiri peresmian Kodim 1019/Katingan di Kabupaten Katingan, Selasa (6/12/2022). Foto: Humas DPRD Kalteng

1tulah.com, KASONGAN-Kehadiran jajaran TNI di Kabupaten Katingan akan dapat berperan lebih banyak lagi. Hal ini menyusul telah diresmikannya Komando Distrik Militer (Kodim) 1019 di Bumi Penyang Hijei Simpei, Selasa (6/12/2022).

Peresmian Kodim 1019 Katingan ini mendapat sambutan positif dari  Ketua DPRD Kalteng, Wiyatno. Ia bahkan menghadiri secara langsung peresmian Komando Distrik Militer (Kodim) 1019 Katingan di Kabupaten Katingan.

Wiyatno berharap dengan kehadiran Kodim 1019 Katingan ini dapat merangsang pertumbuhan daerah menuju ke arah, yang semakin baik lagi kedepan, serta dapat menangkal masuknya pengaruh negatif dari luar daerah mengingat letaknya yang strategis.

Baca Juga :  Viral! Pengajian Akbar Gus Iqdam di Pacitan Dibuka dengan Musik DJ, Warganet Ramai Berkomentar

“Saya mengucapkan selamat atas diresmikannya Kodim 1019/Katingan. Semoga kehadiran Kodim di Kabupaten Katingan ini bisa memberikan manfaat bagi daerah dan juga masyarakat umumnya di Katingan,” ucapnya.

Wiyatno juga berharap adanya Kodim tersebut dapat membantu pemerintah daerah, untuk memajukan dan mensejahterakan masyarakat Kabupaten Katingan, melalui kegiatan ekonomi produktif yakni usaha dibidang pertanian, perikanan, dan lain-lain.

Baca Juga :  Dampak Efisiensi Anggaran pada KIP Kuliah: 663 Ribu Mahasiswa Terancam Putus Kuliah

Menurutnya, untuk dapat membangun suatu wilayah dan mensejahterakan masyarakat, tentu memerlukan kerja sama serta sinergitas antar semua pihak, termasuk dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang ada di masing-masing di daerah.

“Tanpa adanya kerja sama maka pembangunan daerah akan berjalan lambat, oleh karenanya kerja sama dan sinergitas sangat penting selalu terjalin dengan baik, semoga kehadiran Kodim 1019/Katingan ini bisa membantu pemda khususnya Katingan dalam pembangunan,”ujarnya. (Ingkit)

 

Berita Terkait

Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW
Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB
Najwa Shihab dan Jaringan Kekuasaan: Bagaimana Pengaruhnya pada Wawancara? 11-12 dengan Deddy Corbuzier
Red Sparks Hancurkan IBK Altos 3-0, Megawati Sumbang 16 Poin
Legislator Kalteng Siti Nafsiah Ajak Pemuda Optimistis dan Perkuat Pendidikan Inklusif
Presiden Erdogan Berikan Togg T10X ke Presiden Prabowo: Simbol Persahabatan Erat Indonesia-Turki di Era Kendaraan Listrik
Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!
Viral! Pengajian Akbar Gus Iqdam di Pacitan Dibuka dengan Musik DJ, Warganet Ramai Berkomentar

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:46 WIB

Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:41 WIB

Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:13 WIB

Najwa Shihab dan Jaringan Kekuasaan: Bagaimana Pengaruhnya pada Wawancara? 11-12 dengan Deddy Corbuzier

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:49 WIB

Legislator Kalteng Siti Nafsiah Ajak Pemuda Optimistis dan Perkuat Pendidikan Inklusif

Kamis, 13 Februari 2025 - 13:43 WIB

Presiden Erdogan Berikan Togg T10X ke Presiden Prabowo: Simbol Persahabatan Erat Indonesia-Turki di Era Kendaraan Listrik

Kamis, 13 Februari 2025 - 11:33 WIB

Kasus Korupsi Timah: Vonis Harvey Moeis Diperberat Menjadi 20 Tahun Penjara!

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:57 WIB

Viral! Pengajian Akbar Gus Iqdam di Pacitan Dibuka dengan Musik DJ, Warganet Ramai Berkomentar

Kamis, 13 Februari 2025 - 09:11 WIB

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia di Bawah Asuhan Patrick Kluivert: Analisis Rahmad Darmawan

Berita Terbaru