Pelaku Penganiayaan Bersenjata Keris Dibekuk Tim Macan Kalteng

- Jurnalis

Jumat, 6 Agustus 2021 - 07:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lelaki yang Diduga Pelaku Penganiayaan Diamankan Kepolisian

Lelaki yang Diduga Pelaku Penganiayaan Diamankan Kepolisian

1tulah.com – PALANGKA RAYA – Tim gabungan dari Macan Kalteng yang dipimpin langsung oleh Kanit Jatanras Polda Kalteng Ipda Teguh Triyono, Kamis (5/8/2021) sore, meringkus seorang lelaki bersenjata keris yang diduga sebagai pelaku penganiayaan.

Kronologinya, Menurut Kapolresta Palangka Raya Kombes Pol Sandi Alfadien Mustofa melalui Kasat Reskrim Kompol Todoan Agung Gultom, pelaku bernama Mul (42 tahun) dengan bersenjata tajam jenis keris, Minggu (1/8/2021) sekira pukul 10.30 WIB mendatangi rumah korban Muhammad Gunardi (38 tahun) di Jalan Poncowati Agung, Kota Palangka Raya.

Baca Juga :  Bejat ! Oknum Guru di Teweh Selatan Barut Diduga Cabuli 3 Siswi Sekolah Bukit Sawit

Menurut Todoan, pelaku masuk ke dalam rumah korban dengan cara mendobrak pintu belakang. Pelaku kemudian menyerang korban dengan kerisnya. Serangan itu mengenai lengan atas tangan kanan dan kiri serta dada kiri korban.

Baca Juga :  Bejat ! Oknum Guru di Teweh Selatan Barut Diduga Cabuli 3 Siswi Sekolah Bukit Sawit

“Saat pelaku mendobrak pintu korban hendak keluar langsung diserang dengan pelaku,” kata Todoan menjelaskan.

Kepolisian yang menerima laporan peristiwa ini dari koban lalu mengamankan pelaku di Jalan Manduhara, Gang Uda Rusan, Kelurahan Kereng Bangkirai, Kecamatan Sebangau, Kota Palangka Raya.

Pelaku sekarang ini sedang menjalani pemeriksaan di Subnit Jatanras Satreskrim Polresta Palangka Raya. *

Reporter: Bima

 

Berita Terkait

Bejat ! Oknum Guru di Teweh Selatan Barut Diduga Cabuli 3 Siswi Sekolah Bukit Sawit
Lagi! Pemuda Barut Ditangkap Miliki Sabu di Barak Water Front City, 2 Ons Lebih Gagal Edar
Seorang Pria Warga Kalsel Diringkus Polisi Mura, 1 Ons Sabu Gagal Edar di Puruk Cahu
Apes! Bawa Sabu Nyaris 1 Ons, Pria Paruh Baya asal Banjarmasin Diringkus Polisi Barut di Loket Terminal Bus PBB
Buron Korupsi 10 Tahun Ditangkap di Jaksel, Kejari HSU Langsung Eksekusi Irwan Baramuli ke Lapas Amuntai
Antar Sabu, Kurir asal HSU Kalsel Dibekuk Satresnarkoba Polres Balangan di Lampihong
Tak Terima Dianiaya hingga Gigi Patah, Seorang Wanita di Balangan Polisikan Kekasih
Terlibat Kriminalitas di Jepang: 11 WNI Ditangkap Atas Tuduhan Pembunuhan Sesama WNI

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 11:35 WIB

Bejat ! Oknum Guru di Teweh Selatan Barut Diduga Cabuli 3 Siswi Sekolah Bukit Sawit

Jumat, 7 Februari 2025 - 15:39 WIB

Lagi! Pemuda Barut Ditangkap Miliki Sabu di Barak Water Front City, 2 Ons Lebih Gagal Edar

Senin, 3 Februari 2025 - 20:44 WIB

Seorang Pria Warga Kalsel Diringkus Polisi Mura, 1 Ons Sabu Gagal Edar di Puruk Cahu

Kamis, 23 Januari 2025 - 17:05 WIB

Apes! Bawa Sabu Nyaris 1 Ons, Pria Paruh Baya asal Banjarmasin Diringkus Polisi Barut di Loket Terminal Bus PBB

Kamis, 23 Januari 2025 - 12:55 WIB

Buron Korupsi 10 Tahun Ditangkap di Jaksel, Kejari HSU Langsung Eksekusi Irwan Baramuli ke Lapas Amuntai

Minggu, 19 Januari 2025 - 17:37 WIB

Antar Sabu, Kurir asal HSU Kalsel Dibekuk Satresnarkoba Polres Balangan di Lampihong

Minggu, 19 Januari 2025 - 17:18 WIB

Tak Terima Dianiaya hingga Gigi Patah, Seorang Wanita di Balangan Polisikan Kekasih

Jumat, 17 Januari 2025 - 07:24 WIB

Terlibat Kriminalitas di Jepang: 11 WNI Ditangkap Atas Tuduhan Pembunuhan Sesama WNI

Berita Terbaru

Sinopsis serial baru Netflix, Melo Movie. (foto: Netflix)

Entertainment

Tayang Hari Ini, Simak Sinopsis Serial Melo Movie

Jumat, 14 Feb 2025 - 12:31 WIB