Bupati Perdie Ingatkan Para ASN, Ajak Tingkatkan Kinerja

- Jurnalis

Kamis, 6 Januari 2022 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Mura Drs Perdie  Yoseph MA. Foto : Suroso/1tulah.com

Bupati Mura Drs Perdie Yoseph MA. Foto : Suroso/1tulah.com

1tulah.com, PURUK CAHU – Ada tiga peran yang harus melekat pada diri seorang Aparatur pada Badan, Dinas atau Satuan unit kerja. tiga peran yang dimaksudkan adalah; Aparatur sebagai pelaksana (implementator), sebagai pengelola (manajer) dan pemimpin (leader).

Bupati Mura, Drs Perdie M Yoseph MA mengingatkan, ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mura untuk meningkatkan kinerja dan bekerja sebaik-baiknya, sebagai penyelenggara tugas umum pemerintahan serta pembangunan melalui pelaksanaan kebijakan maupun pelayanan publik yang profesional.
“Sebagai aparatur sipil negara harus meningkatkan kinerja, sebagai pelayanan publik yang profesional,” kata bupati Perdie, Kamis (6/01).

Baca Juga :  KKN saat Banjir Tala, Mahasiswa Uniska Banjarmasin Bagikan Bapok untuk Masyarakat Bumi Makmur

Ditegaskan Bupati dua periode berjalan ini, dalam peningkatan kinerja, ASN jangan menganggap suatu beban, jadikan suatu langkah kebaikan. Kalau dikerjakan dengan baik, sudah dipastikan akan mendapatkan kebaikan.

“Saya mengajak ASN, agar terus meningkatkan pelayanan dan kemampuan dalam memberikan yang terbaik, karena berpengaruh terhadap citra dan nama baik instansi dan pemerintah daerah,” imbuhnya.

Baca Juga :  RRI Setop Siaran AM/FM, Fokus ke Platform Online Akibat Pemangkasan Anggaran

Dijelaskan, aparatur Sipil Negara (ASN) harus hadir sebagai kelompok yang mampu mengkolaborasikan sistem sosial, untuk menemukan solusi-solusi konkret dalam konteks pemecahan masalah. “Khususnya problematika bangsa melalui tugas dan tanggung jawab ASN, guna memberikan pelayanan terbaik bagi negara dan masyarakat,” tukasnya.

Berita Terkait

SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!
Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?
Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030
Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!
Jelang Pertemuan Internasional, Mobil Tabrak Kerumunan di Munchen, 27 Orang Luka-Luka!
Babinsa Koramil 1001-08/Sungai Pandan di HSU Kalsel: Serda Dani Sukses Kembangkan Usaha Bebek Petelur 
Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW
Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:49 WIB

SPAN PTKIN 2025: Pendaftaran Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini!

Jumat, 14 Februari 2025 - 11:34 WIB

Trending #KaburAjaDulu! Fenomena Kekhawatiran Generasi Muda Terhadap Kondisi Indonesia?

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:20 WIB

Aklamasi! Prabowo Subianto Tetap Pimpin Partai Gerindra hingga 2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:05 WIB

Dua Terpidana Mati di AS Akan Dieksekusi Suntik Mati, Picu Kontroversi!

Kamis, 13 Februari 2025 - 22:16 WIB

Babinsa Koramil 1001-08/Sungai Pandan di HSU Kalsel: Serda Dani Sukses Kembangkan Usaha Bebek Petelur 

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:46 WIB

Hakim Tolak Gugatan Praperadilan, Hasto Tetap Ditetapkan sebagai Tersangka Suap PAW

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:41 WIB

Erick Thohir: Pemotongan Anggaran Tidak Akan Berdampak pada Pengurangan Karyawan dan OB

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:23 WIB

Puluhan Masyarakat Adat Panaen Portal Lokasi Tambang PT HPU Kontraktor PT BDA

Berita Terbaru

Sinopsis serial baru Netflix, Melo Movie. (foto: Netflix)

Entertainment

Tayang Hari Ini, Simak Sinopsis Serial Melo Movie

Jumat, 14 Feb 2025 - 12:31 WIB