Waspada, Maling Berkeliaran di Muara Teweh, Istri Ketua RT di Jalan Panorama Jadi Korban

- Jurnalis

Sabtu, 20 Juni 2020 - 09:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

1tulah.com,MUARA TEWEH– Kali kedua warga Jalan Belakang Stadion, Gg Panorama 2 Rt 12 Kelurahan Lanjas, geger. Sebelumnya geger ada penangkapan terduga bandar narkoba. Kali ini,  gara-gara istri ketua Rt setempat kehilangan tas berisi uang dan barang berharga lain, di rumahnya,Sabtu(20/6) sekira pukul 11.38 WIB.

Raudah(korban) menceritakan kronologis kejadian menimpanya kepada 1tulah.com. Siang itu dia baru pulang dari pasar, membelui sayur mayur. Saat hendak masuk rumah, ia ditelpon temannya bermupakat hendak menghadap Ibu Kemenag Barut. Usai bertelpon, dia masuk rumah. Tas jinjing warna coklat miliknya di taroh di kursi ruang tamu. Sementara istri pak Rt ini pergi ke dapur mengantar barang belanjaan, sekaligus buang air kecil.

Baca Juga :  Pj Bupati Muhlis bersama Kapolda Kalteng Resmikan Lapangan Tembak Polres Barut 

“Saat saya kelaur dari toilet mendengar suara sepeda motor laki-laki tancap gas. Aku lari keluar, dan kaget melihat tas yang ditaroh di kursi tamu tidak ada alias raib,” ujar Raudah.

Didalam tas itu kata Raudah,  ada uang 3 juta, bersama tiga ATM, lalu kartu-kartu penting seperti KTP, kartu BPJS dan juga kunci sepeda motor. Anaknya yang berada di dalam kamar, di minta nya untuk menelpon HP seluler miliknya. Namun sia-sia karena sudah tak aktif lagi. Bisa jadi pelaku langsung mematikan total HP agar tak bisa dihubungi.

Baca Juga :  PSU PIlkada Barito Utara Gagal Melaksanakan Amanah Konstitusi

“Aku tak tau apakah ada yang mengikuti ku saat pulang ke rumah. Rasanya tak mungkin karena sya lama telpon teman sebelum masuk rumah. Saya juga sudah lapor polisi, dan pergi ke bank memblokir beberapa rekening bank milikku dan milik sekolah,” kata Raudah.(eni)

 

 

Berita Terkait

Pj Bupati Muhlis bersama Baznas Barut Salurkan Paket Zakat
PSU PIlkada Barito Utara Gagal Melaksanakan Amanah Konstitusi
7 Orang Timses Gogo Helo Diminta Klarifikasi Bawaslu Kalteng Terkait Laporan Pelanggaran PSU
Premanisme di Tubuh Polri, Pemerasan Miliaran Rupiah hingga WN Malaysia Jadi Korban!
Kapolri Perintahkan Kabareskrim Tangkap Pelaku Teror Kepala Babi dan Tikus ke Kantor Redaksi Tempo
Pj Bupati Barut bersama Kapolda Kalteng Tinjau Pelaksanaan PSU di Dua TPS
PSU di 2 TPS Barito Utara, Agisaja Unggul 50,401 Persen
Pj Bupati Muhlis bersama Kapolda Kalteng Resmikan Lapangan Tembak Polres Barut 

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:35 WIB

Pj Bupati Muhlis bersama Baznas Barut Salurkan Paket Zakat

Senin, 24 Maret 2025 - 22:00 WIB

PSU PIlkada Barito Utara Gagal Melaksanakan Amanah Konstitusi

Senin, 24 Maret 2025 - 19:24 WIB

7 Orang Timses Gogo Helo Diminta Klarifikasi Bawaslu Kalteng Terkait Laporan Pelanggaran PSU

Senin, 24 Maret 2025 - 12:51 WIB

Premanisme di Tubuh Polri, Pemerasan Miliaran Rupiah hingga WN Malaysia Jadi Korban!

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:51 WIB

Kapolri Perintahkan Kabareskrim Tangkap Pelaku Teror Kepala Babi dan Tikus ke Kantor Redaksi Tempo

Sabtu, 22 Maret 2025 - 21:40 WIB

Pj Bupati Barut bersama Kapolda Kalteng Tinjau Pelaksanaan PSU di Dua TPS

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:23 WIB

PSU di 2 TPS Barito Utara, Agisaja Unggul 50,401 Persen

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:51 WIB

Pj Bupati Muhlis bersama Kapolda Kalteng Resmikan Lapangan Tembak Polres Barut 

Berita Terbaru

Penjabat (Pj) Bupati Barito Utara (Barut), Kalteng, Muhlis didampingi unsur perangkat daerah setempat bersama Baznas Barut, secara simbolis menyerahkan paket zakat kepada para mustahik dalam sebuah acara yang diselenggarakan di halaman kantor Baznas, Rabu, 26 Maret 2025. Foto: Diskominfosandi Barut

Muara Teweh

Pj Bupati Muhlis bersama Baznas Barut Salurkan Paket Zakat

Rabu, 26 Mar 2025 - 14:35 WIB