Dituding Artis Tanpa Prestasi, Wika Salim: Kadang Badut Ada Juga Capeknya

- Jurnalis

Rabu, 23 Agustus 2023 - 22:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pedangdut Wika Salim cuma bisa menangis meluapkan kesedihan setelah menerima hujatan via DM Instagram dari netizen. Sumber foto : suara.com

Pedangdut Wika Salim cuma bisa menangis meluapkan kesedihan setelah menerima hujatan via DM Instagram dari netizen. Sumber foto : suara.com

1TULAH.COM – Baru-baru ini penyanyi dangdut Wika Salim tengah menjadi sorotan dan perbincangan publik di media sosial.

Pasalnya, Wika Salim mengunggah video tengah menangis di akun Instagram pribadinya.

Awalnya, Wika Salim mengunggah foto tangkapan layar yang menampilkan komentar pedas dari netizen.

Komentar pedas tersebut menyinggung karier Wika Salim sebagai seorang penyanyi.

Banyak yang menyebut bahwa Wika Salim menjadi penyanyi hanya bermodal goyangan tanpa adanya karya atau prestasi.

Hinaan tersebut membuat Wika Salim sedih. Pasalnya, ia sudah berulang kali dihujat demikian oleh warganet.

Baca Juga :  Beby Tsabina Dirujak Netizen Saat Dampingi Suami Pelantikan DPR, Kenapa?

“Jujur sedih kalo ada yang DM atau komen kayak gini. Pengin cuek tapi kepikiran juga. Iya sadar emang aku jauh banget dari kriteria penyanyi yang sempurna,” balas Wika Salim, dikutip pada Rabu (23/8/2023).

“Tapi kalo dibilang artis tanpa prestasi, sedih banget. Emang prestasi itu yang seperti apa sih sebenarnya? Harus jadi juara 1 kontes dulu kah?” imbuhnya.

Alasan Wika Salim tidak membawakan lagu sendiri saat manggung adalah karena dirinya memenuhi keinginan klien.

Baca Juga :  Mark Wahlberg Kembali Jadi Agen Rahasia di "The Union": Bosan atau Beda?

“Tapi bukan berarti aku nggak punya karya. Semua penyanyi juga kepengin tiap manggung bawain lagunya sendiri. Tapi lagu itu juga misteri, gak pernah ada yang tahu gimana nasib sebuah lagu,” tandasnya.

Dalam slide Instagram Story selanjutnya, Wika Salim merekam dirinya sendiri yang sedang menangis akibat hujatan-hujatan itu.

“Makasih teman-teman support-nya. Maaf ya kadang badut juga ada capeknya,” ujarnya sedih.

Penulis : Nova Elisa Putri

Sumber Berita : Suara.com

Berita Terkait

Vadel Badjideh Besok Dijadwalkan Diperiksa Polisi, Nikita Mirzani: Komunikasi sama Gue? Cuih!
Tunjangan Anggota DPR Ratusan Juta, Pantas Varell Bramasta Tak Mau Ambil Gaji Setahun
Curhat Ada Artis Anggota DPR Gelar Pesta Meriah usai Dilantik, Warganet Menduga Ahmad Dhani?
Beby Tsabina Dirujak Netizen Saat Dampingi Suami Pelantikan DPR, Kenapa?
Happy Asmara Panik Saat Live Makan di Taiwan, Ternyata…
Vadel Badjideh Tak Penuhi Panggilan Penyidik, Sang Kakak Pasang Badan
Marissa Haque Sempat Diteror Seseorang Sebelum Meninggal: Horor Sekali Rasanya
Marissa Haque Meninggal Dunia, Keluarga Sepakat Ini Penyababnya

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 18:14 WIB

Tunjangan Anggota DPR Ratusan Juta, Pantas Varell Bramasta Tak Mau Ambil Gaji Setahun

Kamis, 3 Oktober 2024 - 17:53 WIB

Curhat Ada Artis Anggota DPR Gelar Pesta Meriah usai Dilantik, Warganet Menduga Ahmad Dhani?

Kamis, 3 Oktober 2024 - 17:22 WIB

Beby Tsabina Dirujak Netizen Saat Dampingi Suami Pelantikan DPR, Kenapa?

Kamis, 3 Oktober 2024 - 14:48 WIB

Happy Asmara Panik Saat Live Makan di Taiwan, Ternyata…

Rabu, 2 Oktober 2024 - 19:30 WIB

Vadel Badjideh Tak Penuhi Panggilan Penyidik, Sang Kakak Pasang Badan

Rabu, 2 Oktober 2024 - 19:30 WIB

Marissa Haque Sempat Diteror Seseorang Sebelum Meninggal: Horor Sekali Rasanya

Rabu, 2 Oktober 2024 - 19:17 WIB

Marissa Haque Meninggal Dunia, Keluarga Sepakat Ini Penyababnya

Rabu, 2 Oktober 2024 - 07:34 WIB

Innalillahi wa Inna Ilaihi Rajiun……Aktres dan Mantan Anggota DPR RI Marissa Haque Berpulang ke Rahmatullah!

Berita Terbaru

Ilustrasi wanita minum air (Unsplash/enginakyurt)

Kesehatan

Ketahui Waktu yang Tepat untuk Minum Obat, Selang Berapa Jam?

Kamis, 3 Okt 2024 - 21:44 WIB

error: Content is protected !!