Porprov Kalteng 2023: Sukamara Naik Perlahan Sedangkan Barito Utara Turun ke Posisi Delapan

- Jurnalis

Senin, 31 Juli 2023 - 08:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Perolehan medali sementara Porprov kalteng 2023 per 30 Juli pukul 23.00 WIB. (Foto: instagram @porprovkalteng_2023)

Perolehan medali sementara Porprov kalteng 2023 per 30 Juli pukul 23.00 WIB. (Foto: instagram @porprovkalteng_2023)

1TULAH.COM – Tuan rumah, Kotawaringin Timur kembali mengambil posisi awalnya di peringkat 1 setelah sempat digeser oleh Palangka Raya.

Saat ini, Kotawaringin Timur mendapat medali sebanyak 176 terdiri dari 63 emas, 48 perak dan 65 perunggu.

Palangka Raya diposisi kedua dengan 50 emas, 45 perak dan 48 perunggu.

Posisi kelima yang sebelumnya diisi oleh Barito Utara kini diisi oleh Sukamara dengan 15 emas, 13 perak dan 20 perunggu.

Sukamar semula berada di posisi keenam.

Baca Juga :  Jersey Putih Jadi Pilihan Utama Timnas Indonesia di Laga Kontra Australia

Sementara itu, Barito Utara terjun bebas ke posisi delapan dengan 10 emas, 13 perak dan 13 perunggu.

Berikut daftar lengkap peorlehan medali sementara Porprov Kalteng 2023:

  1. Kotawaringin Timur 63 emas, 48 perak dan 65 perunggu
  2. Palangka raya 0 emas, 45 perak dan 48 perunggu.
  3. Katingan 27 emas, 13 perak dan 19 perunggu.
  4. Kotawaringin Barat 20 emas, 22 perak dan 24 perunggu.
  5. Sukamara 15 emas, 13 perak dan 20 perunggu.
  6. Lamandau 11 emas, 16 perak dan 19 perunggu.
  7. Pulang Pisau 10 emas, 23 perak dan 31 perunggu.
  8. Barito Utara 10 emas, 13 perak dan 13 perunggu.
  9. Seruyan 9 emas, 4 perak dan 15 perunggu.
  10. Kapuas 4 emas, 16 perak dan 20 perunggu.
  11. Gunung Mas 4 emas, 4 perak dan 3 perunggu.
  12. Murung Raya 3 emas, 4 perak dan 6 perunggu.
  13. Barito Timur 2 emas, 5 perak dan 6 perunggu.
Baca Juga :  PSSI Akan Tugaskan Wasit Liga 1 dan Liga 2 Imbas Insiden Pemukulan di PON 2024 Aceh-Sumut

Barito Selatan 1 emas, 3 perak dan 7 perunggu

Penulis : Delia Anisya Fitri

Berita Terkait

Meriahkan HUT Barsel ke-65, DKPPP Gelar Lomba Memancing Ikan
Kabar Duka dari Kapten Arab Saudi Usai Lawan Timnas Indonesia
PSSI Akan Tugaskan Wasit Liga 1 dan Liga 2 Imbas Insiden Pemukulan di PON 2024 Aceh-Sumut
Resmi Ditutup, Turnamen Bola Voli Piala Pj Bupati Barito Utara Sukses Besar!
Aksi Pemukulan Wasit! Dugaan Match Fixing Menghantui PON Aceh-Sumut 2024
MEMALUKAN! Wasit Sepak Bola Dipukul hingga Pingsan di PON Aceh-Sumut 2024
108 Peserta Ramaikan Turnamen Catur Pj. Bupati Barsel Cup II 2024
Pengamat Malaysia Soroti Penampilan Rizky Ridho di Timnas

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 19:24 WIB

Meriahkan HUT Barsel ke-65, DKPPP Gelar Lomba Memancing Ikan

Minggu, 15 September 2024 - 19:09 WIB

Kabar Duka dari Kapten Arab Saudi Usai Lawan Timnas Indonesia

Minggu, 15 September 2024 - 18:58 WIB

PSSI Akan Tugaskan Wasit Liga 1 dan Liga 2 Imbas Insiden Pemukulan di PON 2024 Aceh-Sumut

Minggu, 15 September 2024 - 16:18 WIB

Resmi Ditutup, Turnamen Bola Voli Piala Pj Bupati Barito Utara Sukses Besar!

Minggu, 15 September 2024 - 12:23 WIB

Aksi Pemukulan Wasit! Dugaan Match Fixing Menghantui PON Aceh-Sumut 2024

Minggu, 15 September 2024 - 12:12 WIB

MEMALUKAN! Wasit Sepak Bola Dipukul hingga Pingsan di PON Aceh-Sumut 2024

Minggu, 15 September 2024 - 08:19 WIB

108 Peserta Ramaikan Turnamen Catur Pj. Bupati Barsel Cup II 2024

Sabtu, 14 September 2024 - 20:42 WIB

Pengamat Malaysia Soroti Penampilan Rizky Ridho di Timnas

Berita Terbaru

Anggota DPRD Mura Susilo

Berita

Legislator Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Daerah

Senin, 16 Sep 2024 - 10:59 WIB

error: Content is protected !!