Fraksi ARKS Minta Penyerapan Anggaran Benar-benar Tepat Sasaran

- Penulis Berita

Selasa, 11 Juli 2023 - 14:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jamilah, anggota DPRD Barito Utara yang juga juru bicara fraksi AKRS.foto.dok.1tulah.com

Jamilah, anggota DPRD Barito Utara yang juga juru bicara fraksi AKRS.foto.dok.1tulah.com

1TULAH.COM, Muara Teweh – Fraksi Amanat Rakyat karya Sejahtera (ARKS) meminta Pemerintah Kabupaten Barito Utara melakukan penyererapan anggaran yang benar-benar tepat sasaran. Dengan pola berimbang, profesional, kuntinyu serta dilakukan penuh tanggung jawab.

Hal ini disampaikan juru bicara Fraksi AKRS, Jamilah saat membacakan pendapat akhir  mereka menanggapi Raperda pertanggungjawaban Bupati Barito Utara tahun 2022, pada rapat paripurna yang di gelar, Selasa 11 Juli 2023.

Menurut Jamilah, penyerapan anggaran tepat sasaran, berimbang, kontinyu dan penuh tanggungjawab agar program yang telah dirancang bisa terwujud dan terlaksana dengan memperhatikan rekomendasi dan arahan BPK RI.

Baca Juga :  DPRD Minta Camat Pahami Kondisi wilayah, ini Harapannya 

Dia menambahkan, APBD tahun 2022 tentunya merupakan suatu kebutuhan dalam menjalankan roda pemerintahan Barito Utara untuk mewujudkan pembangunan yang berkesinambungan yang tentunya untuk mensejahterakan masyarakat Barito Utara.

Maka dari itu pada kelola dan penganggarannya perlu kecermatan yang tepat dan prioritas. “Sehingga apa yang kita harapkan bersama dapat terwujud dalam memajukan daerah Barito Utara yang kita cintai,” katanya.

Baca Juga :  Politisi PAN Ini Soroti Pengelolaan Keuangan Desa di Kalteng

Fraksi ARKS juga meminta seluruh jajaran SOPD agar memaksimalkan kinerja, baik mengenai belanja fisik, maupun non fisik serta memaksimalkan juga pengawasan dan perawatan pada apa yang sudah dilakukan pembangunan selama ini, melalui APBD dari tahun-tahun sebelumnya termasuk APBD tahun 2022.

“Fraksi kami juga meminta pemerintah daerah memikirkan status kepegawaian non ASN, non PPPK atau mereka yang sampai saat ini masih berstatus honorer. Perjuangkan nasib mereka sehinga masih bisa dibutuhkan dan dipekerjakan,” tutp Jamilah.(*)

Berita Terkait

CSR Perusahaan Harus Bermanfaat kepada Masyarakat
Jalani Bisnis Sabu, IRT di Murung Raya Diciduk Polisi 
Mobil Pickup Pasok Puluhan LPG Bersubsidi ke Warung Eceran Terekam Warga, Tajeri : Minta Tim Satgas Lakukan Penertiban
Daerahnya Penghasil Batu bara Terbesar di Kalteng, Tapi Ribuan Masyarakatnya Miskin Ekstrim
Jay Idzes Dikabarkan Pulih, Mulai Kembali Berlatih untuk Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 Mendatang
Isu Penolakan Proyek IKN Sudah Diperhitungkan Secara Matang oleh PKS, Berikut Hitung-hitungannya
Antisipasi Karhutla, Rahmanto : Perlu Kesiapan yang Matang
Berkolaborasi Meningkatkan Potensi Sektor Wisata
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 30 November 2023 - 20:59 WIB

Sweet Home Siap Tayang Besok, Song Kang Sebut Sweet Home 2 Jadi Projek Terakhirnya Sebelum Wajib Militer

Kamis, 30 November 2023 - 20:54 WIB

Pernikahan Pesepakbola Nurhidayat dengan Selebgram Sarah Ahmad Dikabarkan Retak

Kamis, 30 November 2023 - 10:06 WIB

Golden Disc Awards 2024 Resmi Umumkan Cha Eun Woo dan Sung Si Kyung Akan Jadi MC

Kamis, 30 November 2023 - 09:34 WIB

Bongkar Sosok Tiko Aryawardhana Calon Suami BCL, Aming: Mudah-Mudahan Ini Jadi Pernikahan yang Terakhir

Rabu, 29 November 2023 - 21:38 WIB

Siapkan Tabungan, The Rose Akan Menggelar Konser di Jakarta Tahun Depan

Rabu, 29 November 2023 - 21:15 WIB

MAMA Awards 2023 Hari Kedua, Intip Para Pemenangnya

Rabu, 29 November 2023 - 16:47 WIB

Heboh! Artis Lawas Donna Harun Diduga DPO soal Penistaan Agama, Begini Kata Polisi

Rabu, 29 November 2023 - 16:10 WIB

Datang ke Rumah Maia Estianty, Rinoa Aurora Nangis Usai Lihat Mobil Dul Jaelani yang Mirip dengan Mobil Sang Mantan

Berita Terbaru

Akhmad  Tafruji

Berita

CSR Perusahaan Harus Bermanfaat kepada Masyarakat

Jumat, 1 Des 2023 - 09:23 WIB

Jalani Bisnis Sabu, IRT di Murung Raya Diciduk Polisi . (Foto: Dok Satresnarkoba Polres Mura)

Berita

Jalani Bisnis Sabu, IRT di Murung Raya Diciduk Polisi 

Jumat, 1 Des 2023 - 09:11 WIB