Pemkab Mura Ikuti Kick Off Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang

- Jurnalis

Kamis, 12 Januari 2023 - 14:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemkab Mura Ikuti Kick Off Penandatanganan Kontrak PBJ penandatanganan kontrak Pengadaan Barang dan Jasa dilingkup Provinsi Kalteng.tahun 2023 di aula A Kantor Bupati Murung Raya, Kamis (12/1/2023) (foto: Suroso/1tulah.com)

Pemkab Mura Ikuti Kick Off Penandatanganan Kontrak PBJ penandatanganan kontrak Pengadaan Barang dan Jasa dilingkup Provinsi Kalteng.tahun 2023 di aula A Kantor Bupati Murung Raya, Kamis (12/1/2023) (foto: Suroso/1tulah.com)

1tulah.com, Puruk Cahu – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Murung Raya) mengikuti kegiatan Video Conference (Vidcon) kick off penandatanganan kontrak Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) di lingkup Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) tahun 2023.di aula A Kantor Bupati Murung Raya, Kamis (12/1/2023)

Hadir dalam kesempatan itu Sekda Mura Hermon, Kajari Mura Kosasih,
perwakilan Polres Mura dan Kodim 1013/Mtw, sejumlah pejabat terkait lingkup Pemkab Mura serta tamu undangan lainnya.

Kick Off Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa ini juga dilaksanakan serentak di kabupaten/kota se-Kalteng.

Kegiatan ini terpusat di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalteng yang dihadiri Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H Edy Pratowo, unsur Forkopimda Provinsi Kalteng dan pejabat terkait lainnya, hadir pula secara virtual Bupati/Wali Kota se-Kalteng.

Baca Juga :  Muhammadiyah Umumkan Awal Ramadan dan Syawal 1446 H, Idul Fitri Jatuh pada 31 Maret 2025

Selain Kick Off Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa, kegiatan ini dirangkaikan kegiatan Launching Beras “Siam Kahayan”, Penyerahan Daftar Pengguna Anggaran (DPA) dan Penandatanganan Nota Kesepakatan (MoU) antara Pemprov. Kalteng dengan Kejaksaan Tinggi Kalteng.

Wagub H Edy Pratowo menyampaikan, agar Perangkat Daerah baik di Pemerintah Provinsi maupun pemerintah kabupaten/kota dan stakeholders terkait bisa bersinergi dan berkolaborasi untuk melakukan percepatan pembangunan di Kalteng.

“Saya minta kepada seluruh Kepala Perangkat Daerah untuk bergerak cepat dan tepat, segera menjalankan berbagai program dan kegiatannya sesuai yang telah direncanakan, dengan selalu memperhatikan prinsip-prinsip efektivitas, tepat manfaat dan tepat sasaran,” harap Wagub.

Baca Juga :  Misi Kemanusiaan di Kupang, 100 Polisi Siaga Sambut Cristiano Ronaldo di Jakarta

Sementara itu, Sekda Mura Hermon usai mengikuti secara virtual kick off penandatanganan kontrak pengadaan barang dan jasa menyampaikan, percepatan pelaksanaan pengadaan barang dan jasa Pemerintah dimaksudkan untuk mempercepat pelaksanaan program pembangunan Pemerintah.

Dalam hal ini, kata dia, Pemerintah Daerah Murung Raya bersama Forkopimda dan semua pihak terus bersinergi meningkatkan kinerja untuk pembangunan daerah, dengan alokasi dana yang sudah ada dapat efektif direalisasikan untuk menggerakkan roda perekonomian daerah.

“Kita berharap target yang tepat sasaran dan tepat guna dalam rangka percepatan pembangunan daerah dan juga untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Murung Raya,” pungkas Hermon. (*)

Berita Terkait

Pj Sekda Jufriansyah Hadiri Acara Persiapan Penyerahan LKPD 2024 
Cristiano Ronaldo Dikabarkan akan Kunjungi Kupang, NTT untuk Kegiatan Amal
Agnez Mo Buka-bukaan Soal Ahmad Dhani: Antara Royalti Lagu dan Video Dukungan DPR
DPRD Kalteng Soroti Pemangkasan Anggaran DAU dan DAK Sebesar Rp125 Miliar Lebih
Pemkab Barut Kedatangan Tim BPK Perwakilan Kalteng, Pj Bupati Muhlis Sebut Pemeriksaan dalam Rangka Meningkatkan Pengelolaan Keuangan
Sebelum Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tanah Laut, Rahmat-Zazuli Jalani Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri
Mediasi Lahan dan Jalan di Bartim: PT. Tiara Basama dan Warga Belum Temui Titik Temu
481 Kepala Daerah Terpilih Ikuti Pengarahan dan Gladi Kotor di Monas, Jelang Pelantikan Latihan Baris Berbaris Dulu

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:19 WIB

Pj Sekda Jufriansyah Hadiri Acara Persiapan Penyerahan LKPD 2024 

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:36 WIB

Cristiano Ronaldo Dikabarkan akan Kunjungi Kupang, NTT untuk Kegiatan Amal

Selasa, 18 Februari 2025 - 15:56 WIB

Agnez Mo Buka-bukaan Soal Ahmad Dhani: Antara Royalti Lagu dan Video Dukungan DPR

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:57 WIB

DPRD Kalteng Soroti Pemangkasan Anggaran DAU dan DAK Sebesar Rp125 Miliar Lebih

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:58 WIB

Pemkab Barut Kedatangan Tim BPK Perwakilan Kalteng, Pj Bupati Muhlis Sebut Pemeriksaan dalam Rangka Meningkatkan Pengelolaan Keuangan

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:39 WIB

Sebelum Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tanah Laut, Rahmat-Zazuli Jalani Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:37 WIB

Mediasi Lahan dan Jalan di Bartim: PT. Tiara Basama dan Warga Belum Temui Titik Temu

Selasa, 18 Februari 2025 - 10:28 WIB

481 Kepala Daerah Terpilih Ikuti Pengarahan dan Gladi Kotor di Monas, Jelang Pelantikan Latihan Baris Berbaris Dulu

Berita Terbaru

aplikasi bobol wifi yang aman (sumber: Freepik)

Tech

Dijamin Aman! Ini 6 Aplikasi Bobol Wifi Gratis No Root

Selasa, 18 Feb 2025 - 19:44 WIB

Ari Lasso (sumber: Instagram @ari_lasso)

Entertainment

Ditelpon Penagih Pinjol, Data KTP Ari Lasso Diancam Disebar

Selasa, 18 Feb 2025 - 19:38 WIB

Presiden RI Prabowo Subianto. (Foto dok. Biro Pers Sekretariat Pres

Nasional

Presiden Prabowo Bakal Buat PP untuk Basmi Judi Online

Selasa, 18 Feb 2025 - 19:32 WIB

Pemain sepak bola Cristiano Ronaldo (Instagram/ @cristiano)

Nasional

Kedatangan Ronaldo ke Kupang Ditunda, Jadi Kapan?

Selasa, 18 Feb 2025 - 19:30 WIB