Ketua Dewan Mura Tinjau Rencana Pembangunan Masjid

- Jurnalis

Sabtu, 13 Maret 2021 - 10:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

1tulah.com, PURUK CAHU – Ketua DPRD Murung Raya (Mura) Doni S.P, M.S,i bersama Ketua Komisi I Romiadi, SH MH di moment Isra Miraj dengan mengunjungi rencana pembangunan masjid Jamaluddin di Desa Muara Laung II, Kecamatan Laung Tuhup.

Menurut Doni rencana pembangunan masjid  tersebut merupakan aspirasi masyarakat setempat, mengingat kondisi bangunan rumah ibadah yang terbuat dari kayu tersebut  tidak lagi muda serta bertambahnya jumlah penduduk.

“Proposal usulan pembangunan sudah kita terima, nanti kami bahas di DPRD, usulan masyarakat merupakan prioritas pembangunan kita,” kata Doni, Kamis (11/3/2021).

Baca Juga :  Kenaikan UMP 6,5% Potensi Picu PHK, Pemerintah Bentuk Satgas

Sesepuh masyarakat sekaligus mewakili panitia pembangunan  masjid,  Lodin Jalal, menyampaikan, pihaknya berharap Dewan dapat merealisasikan pembangunan meskipun secara bertahap.

“Keinginan untuk memiliki masjid yang berdinding beton merupakan keingan warga kami, semoga usulan pembangunan ini bisa direalisasikan secara bertahap,” ujanya.

Ketua Komisi I Romiadi menambahkan secara tehnis, usulan pembangunan tersebut akan dikaji lebih mendalam sampai perencanaan pembangunan.

Baca Juga :  Berani Kritik Netralitas Institusi Polri dalam Pemilu, Pengamat Pengamat militer, Connie Rahakundini Bakrie Diperiksa Polisi

Selain menjinjau masjid, dua legislator tersebut juga mensosialisasikan pentingnya memakai masker dan perilaku hidup sehat guna mencegah penularan vorus Covid 19. “Di Puruk Cahu sudah banyak yang positif, tidak ada alasan kita untuk tidak pakai masker, tidak cuci tangan dan hidup sehat. Bila penciuman terganggu lagsung hubungi tenaga medis agar di swab,” tukas Doni. (sur)

Berita Terkait

KPU Barut Gelar Rapat Pleno Rekapitulasi Pilkada Serentak 2024
Rumah Mewah Hasil Gratifikasi Milik Rafael Alun Dilelang KPK, Harga Mulai Rp 19 Miliar
Siap Jadi Orang Tua? Ini Strategi Jitu Mengelola Keuangan Keluarga Baru
Harga Emas Antam Terus Menguat, Sentuh Rp1.514.000 per Gram Hari Ini
𝐏𝐞𝐫𝐤𝐮𝐚𝐭 𝐒𝐢𝐧𝐞𝐫𝐠𝐢tas 𝐏𝐞𝐧𝐠𝐚𝐦𝐚𝐧𝐚𝐧, 𝐊𝐚𝐩𝐨𝐥𝐫𝐞𝐬 𝐁𝐚𝐫𝐬𝐞𝐥 𝐝𝐚𝐧 𝐃𝐚𝐧𝐝𝐢𝐦 𝟏𝟎𝟏𝟐/𝐁𝐮𝐧𝐭𝐨𝐤 𝐓𝐢𝐣𝐚𝐮 𝐏𝐫𝐨𝐬𝐞𝐬 𝐏𝐒𝐔 𝐏𝐢𝐥𝐤𝐚𝐝𝐚 𝟐𝟎𝟐𝟒
Fromis_9 Resmi Bubar! Kontrak dengan PLEDIS Entertainment Berakhir
Guna Kelancaran Jabatan 5 Tahun ke Depan, Bupati Tala Terpilih H Rahmat Bertekad Bakal Bersih-Bersih Pejabat
Anggaran Makan Bergizi Gratis jadi Rp.10.000, Ini Kata Cak Imin

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 14:47 WIB

KPU Barut Gelar Rapat Pleno Rekapitulasi Pilkada Serentak 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 09:47 WIB

Rumah Mewah Hasil Gratifikasi Milik Rafael Alun Dilelang KPK, Harga Mulai Rp 19 Miliar

Selasa, 3 Desember 2024 - 09:38 WIB

Siap Jadi Orang Tua? Ini Strategi Jitu Mengelola Keuangan Keluarga Baru

Selasa, 3 Desember 2024 - 09:30 WIB

Harga Emas Antam Terus Menguat, Sentuh Rp1.514.000 per Gram Hari Ini

Selasa, 3 Desember 2024 - 06:36 WIB

Fromis_9 Resmi Bubar! Kontrak dengan PLEDIS Entertainment Berakhir

Senin, 2 Desember 2024 - 21:56 WIB

Guna Kelancaran Jabatan 5 Tahun ke Depan, Bupati Tala Terpilih H Rahmat Bertekad Bakal Bersih-Bersih Pejabat

Senin, 2 Desember 2024 - 17:42 WIB

Anggaran Makan Bergizi Gratis jadi Rp.10.000, Ini Kata Cak Imin

Senin, 2 Desember 2024 - 17:14 WIB

Mendikbud Dikritik Keras Soal Kesejahteraan Guru, FSGI: Jangan Lempar Tanggung Jawab!

Berita Terbaru