Pemkab Sudah Salurkan Tahap I Bantuan Covid Untuk 7.503 Warga Barut. Sudah Dapatkah?

- Jurnalis

Senin, 4 Mei 2020 - 13:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

1tulah.com,MUARA TEWEH -Bantuan sembako pandemi covid-19 masih saja dipertanyakan warga di media sosial.  Ternyata, Pemerintah Kabupaten Barito Utara(Barut), Kalimantan Tengah ternyata sudah menyalurkan bantuan tahap I, media April kemarin. Sebanyak 7.503 warga yang dapat bantuan itu. Tersebar di 9 kecamatan yang ada di Barut. Bantaun  pangan ditengah wabah covid-19 inipun akan berlanjut di tahap kedua, medio Mei dan Juni 2020.

Kepala Dinas Sosial PMD, Everiady Noor melalui Kepala Bidang Penanganan Fakir Miskin, Perlindungan, dan Jaminan Sosial Dinas Sosial PMD ,Khairunisa, Senin (4/5/2020) pagi, membenarkan sudah menyalurkan bantuan sembako berupa beras 10 kg, Minyak Goreng 1 liter dan Gula 2 kg.
“Bantuan itu untuk dampak wabah corona, sudah semuanya tersalurkan untuk tahap I. nanti akan berlanjut dibagikan untuk tahap kedua dan ketiga. yang pasti beras, karena untuk gula dan minyak goreng merupakan bantuan pihak ketiga,”  ujar Khairunisa.
Dia juga menegaskan, bahwa bantaun sembako yang di bagikan April kemren bukan merupakan bantuan untuk korban banjir. Tahap kedua dan ketiga nya di luncurkan lagi Bulan Mei dan Bulan Juni.
Warga yang belum dapat jangan berkecil hati. Bisa jadi nanti akan dapat bantuan langsung tunai(BLT).  Sebab, warga yang sudah menerima sembako bantaun covid-19, tidak bisa lagi menerima bantaun langsung tunai sebesar Rp 600.000. Penentuan penerima BLT berdasarkan hasil musyawarah desa khusus (Musdessus).
 halo ini dibenarkan Khairunisa, sesuai dengan Permendes PDT, warga yang telah menerima paket sembako tak berhak lagi menerima BLT berupa uang. “Itu ada aturan, SOP, dan Petunjuk Teknis,” paparnya.
Seperti diberitakan, Bupati Barito Utara Nadalsyah menyerahkan paket sembako buat 7.503 kepala keluarga (KK) yang terkena dampak sosial,penyebaran virus corona (covid-19), Selasa (14/4/2020).
Penyerahan bantuan dilakukan secara simbolis kepada tiga orang camat yakni Camat Teweh Tengah Mastur, Camat Teweh Baru Ajirni, dan Camat Teweh Selatan  Agus S.(eni)
Baca Juga :  Pj Bupati Muhlis Sambut Kunker Danrem 102/Panju Panjung ke Kodim 1013/Muara Teweh

Berita Terkait

Usai Geledah Kantor Pemkab Barut, Timsus Kejati Kalteng Sita Lokasi Tambang PT Paguntaka di Desa Lemo 1
Pj Bupati Muhlis Sambut Kunker Danrem 102/Panju Panjung ke Kodim 1013/Muara Teweh
Selidiki Perizinan Tambang, 5 Jam Tim Kejati Kalteng Geledah Ruang Kantor Hukum Pemkab Barut
Pemkab Barut Gelar Rapat Persiapan Pasar Ramadan 1446 Hijriah
Begini Penegasan KPU Barut tolak Rekom PSU di TPS 04 Malawaken
Pj Bupati Barut Hadiri Peringatan HPN 2025 Kalsel di Banjarbaru: Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Pembangunan
Resmi ! Asisten III Setda Yaser Arafat Buka Konfercab IX NU Barut
Tuntutan Tak Dipenuhi, Masyarakat Adat Panaen Ancam Demo PT BDA

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 18:36 WIB

Usai Geledah Kantor Pemkab Barut, Timsus Kejati Kalteng Sita Lokasi Tambang PT Paguntaka di Desa Lemo 1

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:04 WIB

Pj Bupati Muhlis Sambut Kunker Danrem 102/Panju Panjung ke Kodim 1013/Muara Teweh

Selasa, 11 Februari 2025 - 20:45 WIB

Selidiki Perizinan Tambang, 5 Jam Tim Kejati Kalteng Geledah Ruang Kantor Hukum Pemkab Barut

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:20 WIB

Pemkab Barut Gelar Rapat Persiapan Pasar Ramadan 1446 Hijriah

Selasa, 11 Februari 2025 - 10:07 WIB

Begini Penegasan KPU Barut tolak Rekom PSU di TPS 04 Malawaken

Senin, 10 Februari 2025 - 05:52 WIB

Pj Bupati Barut Hadiri Peringatan HPN 2025 Kalsel di Banjarbaru: Apresiasi Peran Strategis Pers dalam Pembangunan

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:57 WIB

Resmi ! Asisten III Setda Yaser Arafat Buka Konfercab IX NU Barut

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:26 WIB

Tuntutan Tak Dipenuhi, Masyarakat Adat Panaen Ancam Demo PT BDA

Berita Terbaru